Bethesda Rilis Screnshot DLC Skyrim – Dragonborn

Reading time:
November 16, 2012
Skyrim Dragonborn 11

Sebagian besar gamer yang mungkin sudah berpaling dari game RPG epik dari Bethesda – Elder Scrolls V: Skyrim tampaknya akan kembali menjelajahinya dalam waktu dekat ini. Bagaimana tidak? Hampir setahun sejak dirilis, Bethesda terus mendukung game action RPG open world ini dengan segudang DLC yang terlalu sayang untuk dilewatkan. Kehadiran DLC terbarunya – Dragonborn semakin menguatkan kesan tersebut.

Berbeda dengan Dawnguard dan Hearthfire yang boleh terhitung “minim” konten baru, Dragonborn memuat beragam fitur yang sudah lama dinantikan oleh banyak penggemar Skyrim: kemampuan untuk menunggang naga, kesempatan menjelajahi Solstheim, musuh utama yang epik – Dragonbeast, dan beragam equipment baru ditawarkan oleh DLC yang satu ini. Setelah sempat diperkenalkan lewat trailer, Bethesda merilis begitu banyak screenshot baru untuk “menggoda” para gamer akan semakin mengantisipasi DLC yang satu ini. Skyrim – Dragonborn sendiri akan dirilis pada 4 Desember 2012 mendatang untuk XBOX 360. Belum ada kepastian kapan DLC ini akan dirilis untuk PS 3 dan PC.

Skyrim Dragonborn 12
Skyrim Dragonborn 1Skyrim Dragonborn 2
Skyrim Dragonborn 3Skyrim Dragonborn 4
Skyrim Dragonborn 5Skyrim Dragonborn 6
Skyrim Dragonborn 7Skyrim Dragonborn 8
Skyrim Dragonborn 9Skyrim Dragonborn 10
Skyrim Dragonborn 14Skyrim Dragonborn 13

 

Load Comments

PC Games

April 6, 2023 - 0

Review Troublemaker: Hasrat Tinggi tapi Impotensi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Troublemaker di versi akhir? Apa…
January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…
October 18, 2022 - 0

Review Uncharted Legacy of Thieves (PC): Drake Pindah Rumah!

Seperti apa performa dan fitur yang ditawarkan oleh Uncharted Legacy…
September 23, 2022 - 0

Review IMMORTALITY: Misteri Dalam Misteri Dalam Misteri!

Apa yang sebenarnya  ditawarkan oleh IMMORTALITY? Mengapa kami menyebutnya game…

PlayStation

May 26, 2023 - 0

Wawancara dengan Hiroshi Takai & Koji Fox (Final Fantasy XVI)!

Kami sempat berbincang-bincang dengan Hiroshi Takai dan Koji Fox dari…
May 26, 2023 - 0

Menjajal Final Fantasy XVI: Kini Dewasa, Penuh Gairah!

Seperti apa impresi 4 jam pertama kami dengan Final Fantasy…
May 8, 2023 - 0

Review Horizon Forbidden West – Burning Shores: Playstation 5 Pamer Kekuatan!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Horizon Forbidden West – Burning…
April 18, 2023 - 0

Review Dead Island 2: Akhirnya Datang Juga!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dead Island 2? Apakah ia…

Nintendo

May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
August 4, 2022 - 0

Preview Xenoblade Chronicles 3: Seperti Sebuah Keajaiban!

Kesan pertama apa yang ditawarkan Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…