Apa Kabar Tekken X Street Fighter?

Reading time:
August 5, 2013
tekken x street fighter

Ini tentu saja menjadi pertanyaan besar yang menghantui sebagian besar gamer penggemar genre fighting selama beberapa tahun terakhir ini. Menumbuhkan ekspektasi yang tinggi lewat kerjasama eratnya dengan Capcom, Namco Bandai tidak hanya membuka peluang bagi adaptasi karakter Tekken ala Street Fighter di Street Fighter X Tekken, tetapi juga terlibat dalam proyek dengan alur kebalikan – Tekken X Street Fighter. Proyek ambisius yang satu ini didesain untuk menciptakan cita rasa crossover dengan mekanik Tekken sebagai nilai jual utama. Diperkenalkan bersamaan dengan SF X Tekken tiga tahun yang lalu, Tekken X SF masih belum menunjukkan batang hidungnya. Apakah proyek ini dibatalkan?

Tenang saja, kami bisa pastikan bahwa game ini masih dalam proses pengembangan. Ada banyak alasan mengapa kami tidak bisa  membuka progress ini kepada publik”, jelas Katsuhiro Harada – produser dari Tekken X SF sendiri di sela-sela wawancara dengan situs gaming Siliconera. Salah satu alasan tersebut adalah fakta bahwa Capcom masih terus memberikan update untuk SF X Tekken dan memperpanjang masa hidup seri ini. Harada juga mengemukakan kekagumannya akan lahirnya komunitas gaming baru untuk seri SF X Tekken yang tidak muncul dari fans akar dari SF maupun Tekken sendiri, sesuatu yang ingin tetap dikembangkan oleh Namco Bandai di masa depan.

Tidak banyak update terbaru yang dihadirkan Namco Bandai selain kepastian bahwa Tekken X SF masih dalam proses pengembangan.
Tidak banyak update terbaru yang dihadirkan Namco Bandai selain kepastian bahwa Tekken X SF masih dalam proses pengembangan.

Jadi, kapan gamer akan berkesempatan untuk melihat setidaknya penampakan awal sisi gameplay Tekken VS Street Fighter ini? Harada tetap menyimpan ini sebagai sebuah misteri besar. Menunggu hinggal popularitas Street Fighter X Tekken menurun tampaknya menjadi skenario yang paling masuk akal sebelum Namco Bandai mengambil alih dengan ekspektasi yang sama besarnya. Just don’t mess this up, Namco Bandai!

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…