Dying Light Hadirkan Update “Aneh” Berdurasi 1 Hari

Reading time:
March 31, 2015

Sesuatu yang berbeda segera hadir di game bertema zombie, Dying Light. Menurut pihak developer, karakter pada game ini nantinya akan memiliki kekuatan super untuk menghabisi semua zombie di kota!

Gamer dapat menghajar zombie-zombie tersebut layaknya seorang superhero. Sekali pukul, zombie akan terlempar jauh di udara! Antizin yang terkontaminasi diklaim menjadi penyebab utama si karakter utama memiliki kekuatan super itu.

Namun wajib dicatat, modifikasi unik yang dihadirkan Techland ini hanya berlaku selama satu hari, yakni pada 1 April 2015 atau bertepatan dengan perayaan April Mop. Keesokan harinya, semua akan kembali normal.

dying light
Techland akan mengeluarkan update khusus untuk merayakan April Mop besok. Update ini mengacaukan physics game zombie ini dan membuat karakter Anda seperti memiliki kekuatan super hero. Ia hanya akan berfungsi selama 1 hari saja.

 

“Semua Antizin yang tidak terkirim telah hancur, dan kami yakinkan kepada para survivor bahwa pengiriman selanjutnya akan dilanjutkan pada 2 April. Kami menghimbau kepada semua survivor untuk menggunakannya dengan hati-hati jika gejala-gejalanya muncul akibat Antizin yang terkontaminasi,” kata Techland.

Pihak Techland sendiri telah merilis sebuah video untuk menjelaskan lebih lanjut gejala-gejala yang ditimbulkan oleh Antizin yang terkontaminasi. Cara yang menarik dalam menyambut April Mop. Bagaimana menurut Anda?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…