Hatsune Miku Bergabung di Persona 4: Dancing All Night!

Reading time:
July 23, 2015
persona 4 dancing all night

Beberapa mencintai desain-nya, sementara yang lain mengagumi gelombang kreativitas musik yang lahir dari eksistensinya sebagai suara digital di belakang banyak lagu keren. Terlepas dari apapun alasannya, popularitas Hatsune Miku sebagai Virtual Idol memang tidak terbantahkan. Dengan basis fans masif yang tersebar di seluruh dunia, eksistensinya tidak lagi tertutup pada sekedar program Vocaloid dari Yamaha, tetapi mulai meluas ke begitu banyak franchise lainnya dalam bentuk kolaborasi yang tidak pernah diprediksi sebelumnya. Segila apa? Segila melihat ia akhirnya menyanyi dan menari dengan lagu favorit Persona Anda!

Atlus baru saja mengkonfirmasikan kolaborasi yang mungkin tidak pernah diprediksi sebelumnya. Hatsune Miku dipastikan akan ikut bergabung dengan game ritme racikan terbaru mereka – Persona 4: Dancing All Night dalam bentuk DLC! Dirilis di tengah bulan Agustus 2015 mendatang untuk pasar Jepang, Miku akan menyanyikan lagu “Heaven feat. Hatsune Miku (ATOLS Remix)”, yang merupakan versi berbeda dari lagu dungeon di Persona 4. Belum jelas apakah Atlus juga akan menyertakan sosok Persona khusus untuk Miku atau tidak seperti karakter Persona lainnya.

miku persona 4 dancing all night4 miku persona 4 dancing all night miku persona 4 dancing all night3 miku persona 4 dancing all night2 miku persona 4 dancing all night1

Bersamaan dengan pengumuman ini, mereka juga merilis beberapa screenshot perdana untuk memperlihatkan sosok Miku di game dancing yang tersedia untuk Playstation Vita ini. Bagaimana dengan Anda sendiri? Senang dengan desain Miku di kolaborasi kali ini?

Load Comments

PC Games

February 6, 2024 - 0

Menjajal Honkai Star Rail 2.0: Selamat Datang di Penacony, Semoga Mimpi Indah! 

Honkai Star Rail akhirnya memasuki versi 2.0 dengan memperkenalkan dunia…
December 14, 2023 - 0

Menjajal Prince of Persia – The Lost Crown: Kini Jadi Metroidvania!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh 5 jam pertama Prince of…
December 13, 2023 - 0

JagatPlay: Menikmati Festival Kenangan Teyvat Genshin Impact di Jakarta!

Seperti apa keseruan yang ditawarkan oleh event Festival Kenangan Teyvat…
December 7, 2023 - 0

Preview Zenless Zone Zero (ZZZ) Closed Beta 2: HoYoVerse Naik Level!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh masa closed beta 2 Zenless…

PlayStation

April 11, 2024 - 0

Review Dragon’s Dogma 2: RPG Tiada Dua!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon’s Dogma 2? Mengapa kami…
March 27, 2024 - 0

Menjajal DEMO Stellar Blade: Sangat Berbudaya!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh demo Stellar Blade ini? Mengapa…
March 22, 2024 - 0

Review Rise of the Ronin: Jepang Membara di Pedang Pengembara!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Rise of the Ronin ini?…
March 21, 2024 - 0

JagatPlay: Wawancara Eksklusif dengan Yosuke Hayashi dan Fumihiko Yasuda (Rise of the Ronin)!

Kami sempat berbincang-bincang dengan Yosuke Hayashi dan Fumihiko Yasuda terkait…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…