DLC Chris Redfield RE7 Lepas Screenshot Perdana

Reading time:
September 7, 2017
not a hero

Menunggu hampir 1 tahun lamanya, Capcom sepertinya punya komitmen jelas untuk tidak ingin DLC ini berakhir buruk. Ini juga seolah menjadi testimoni soal pentingnya posisinya sebagai salah satu jembatan cerita yang mungkin signifikan pada arah baru yang hendak mereka tawarkan dengan franchise horror andalannya – Resident Evil. Benar sekali, kita tengah berbicara soal DLC “Not a Hero” yang sejak awal sudah dipastikan akan berfokus pada sosok Chris Redfield – karakter veteran frachise yang kini hadir dengan tampilan wajah baru yang lebih realistis. Hadir sebagai kejutan di ending Resident Evil 7, ada banyak misteri terkait sosok ini yang butuh jawaban.

Walaupun masih belum bisa dipastikan apakah ia akan menawarkan jawaban untuk banyak pertanyaan tersebut, namun ia sempat disebut-sebut akan menawarkan sensasi action yang lebih kental dibandingkan dengan Resident Evil 7 versi dasar. Chris akan lebih sering mengangkat senjata dengan musuh yang siap untuk menghabisinya. Kini, bersama dengan pengumuman resmi soal Gold Edition yang keluar via trailer, Capcom juga merilis beberapa screenshot perdana terkait DLC “Not a Hero” ini. Anda bisa melihat sedikit aksi Chris di sini.

not a hero3 not a hero2 not a hero1 not a hero not a hero6 not a hero5 not a hero4

DLC “Not a Hero” sendiri rencananya akan dirilis pada tanggal 12 Desember 2017 mendatang, secara cuma-cuma untuk pemilik Resident Evil 7 lintas platform. Terlihat menarik di mata Anda?

Load Comments

PC Games

September 8, 2023 - 0

Review HoneyCome: Kelewat Nakal, Kelewat Mahal!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh HoneyCome? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
July 12, 2023 - 0

Review DOTA 2 (Edisi 10 Tahun): Masih Ketagihan!

Bagaimana sensasi memainkan DOTA 2 di usianya yang kini menginjak…
April 6, 2023 - 0

Review Troublemaker: Hasrat Tinggi tapi Impotensi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Troublemaker di versi akhir? Apa…
January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…

PlayStation

September 25, 2023 - 0

Review Mortal Kombat 1: Tetap, Mutilasi Adalah Solusi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Mortal Kombat 1 ini? Mengapa…
September 20, 2023 - 0

Review The Crew Motorfest: Aloha, Mari Balap Bahagia!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh The Crew Motorfest? Mengapa kami…
September 13, 2023 - 0

Review Baldur’s Gate 3: Emang Boleh RPG Sekeren dan Seadiktif Ini?

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Baldur’s Gate 3? Mengapa kami…
September 8, 2023 - 0

Review Sea of Stars: Paket Lengkap Rasa Klasik!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Sea of Stars? Mengapa kami…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…