Spesifikasi PC untuk Earth Defense Force: Iron Rain

Reading time:
October 11, 2019
edf iron rain

Terkadang video game tidak harus mengusung cerita yang super berat dengan pesan moral atau dramatisasi yang mampu menyetarakan diri dengan film-film Hollywood. Tidak jarang kita ingin menikmati sebuah game dimana misi utamanya adalah datang, bertempur, menang, dan menikmati sensasi heroik yang berakhir memuaskan hati walaupun musuh yang Anda tundukkan sebagian besar tidak menawarkan banyak tantangan. Hal inilah yang selalu ditawarkan oleh seri Earth Defense Force dari D3 Publisher yang meminta Anda untuk bertempur melawan para Kaiju besar yang merepotkan. Sang seri terbarunya akhirnya akan tersedia di PC!

Benar sekali, lahir dari tangan dingin Yuke’s, kita berbicara soal seri teranyar – Iron Rain yang dibangun dengan teknologi terbaru untuk menghadirkan presentasi yang lebih modern. Dengan inti gameplay yang masih serupa, bertarung melawan ribuan monster serangga yang menjijikkan, game ini ternyata akan dilepas di PC dalam beberapa hari ke depan. Pertanyaannya kini, mampukah PC Anda menanganinya? Ini dia spesifikasi PC resmi yang dibutuhkan:

edf iron rain1
EDF: Iron Rain akan dirilis pada tanggal 15 Oktober 2019 mendatang.

Minimum Requirements

  • Requires a 64-bit processor and operating system
  • OS: Windows 7 64bit, Windows 8.1 64bit Windows 10 64bit
  • Processor: Intel Core i3-8100
  • Memory: 8 GB RAM
  • Graphics: NVIDIA GeForce GTX 750 Ti/ Radeon HD 7790 2GB
  • DirectX: Version 11
  • Network: Broadband Internet connection
  • Storage: 24 GB available space
  • Sound Card: DirectX 11 sound device
  • Additional Notes: XInput Controller

Recommended Requirements

  • Requires a 64-bit processor and operating system
  • OS: Windows 7 64bit, Windows 8.1 64bit Windows 10 64bit
  • Processor: Intel Core i7-4770/AMD Ryzen 5 1400
  • Memory: 8 GB RAM
  • Graphics: GeForce GTX 1050 Ti / Radeon R9 280 3GB
  • DirectX: Version 11
  • Network: Broadband Internet connection
  • Storage: 24 GB available space
  • Sound Card: DirectX 11 sound device
  • Additional Notes: XInput Controller

Earth Defense Force: Iron Rain versi PC sendiri rencananya akan dirilis pada tanggal 15 Oktober 2019 mendatang, sayangnya, masih tanpa harga pasti. Bagaimana dengan PC Anda sendiri? Siap menangani game ini di kualitas paling maksimal?

Load Comments

PC Games

January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…
October 18, 2022 - 0

Review Uncharted Legacy of Thieves (PC): Drake Pindah Rumah!

Seperti apa performa dan fitur yang ditawarkan oleh Uncharted Legacy…
September 23, 2022 - 0

Review IMMORTALITY: Misteri Dalam Misteri Dalam Misteri!

Apa yang sebenarnya  ditawarkan oleh IMMORTALITY? Mengapa kami menyebutnya game…
August 19, 2022 - 0

Review Cult of the Lamb: Menyembah Setan Sambil Bertani!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Cult of the Lamb ini?…

PlayStation

March 29, 2023 - 0

Review Resident Evil 4 Remake: Mengulang Sebuah Keajaiban!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Resident Evil 4 Remake ini?…
March 15, 2023 - 0

Review Resident Evil Village (VR): Panik? Panik Lah!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Resident Evil Village dalam mode…
February 28, 2023 - 0

Wawancara dengan Naoki Yoshida (Final Fantasy XVI)!

Kami berkesempatan untuk mewawancarai otak Final Fantasy XVI - Naoki…
February 28, 2023 - 0

Impresi Final Fantasy XVI: Langsung Kandidat Game of the Year 2023!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Final Fantasy XVI? Mengapa kami…

Nintendo

November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
August 4, 2022 - 0

Preview Xenoblade Chronicles 3: Seperti Sebuah Keajaiban!

Kesan pertama apa yang ditawarkan Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
April 6, 2022 - 0

Review Kirby and The Forgotten Land: Ini Baru Mainan Laki-Laki!

Lantas, apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Kirby and the Forgotten…