Penulis Cerita Joker Ikut Terlibat dalam Film Call of Duty

Reading time:
February 17, 2020
call of duty modern warfare reboot jagatplay part 1 8 600x338 2

Jika Anda mengikuti berita game selama setidaknya satu tahun terakhir ini, Anda sepertinya tidak akan asing lagi dengan konfirmasi bahwa di tengah sibuknya film adaptasi game yang mengemuka, Activision juga hendak menjajal peruntungannya dengan franchise milyaran USD miliknya – Call of Duty. Tidak main-main, mereka bahkan berhasil menggandeng Stefano Sollima – sutradara Sicario: Day of Soldado sebagai penanggung jawab untuknya. Namun, film adaptasi Call of Duty yang masih misterius ini datang dengan berita baik dan buruknya sendiri.

Berita buruknya? Lewat wawancara terbarunya, Stefano Sollima memastikan bahwa proses produksi film Call of Duty ini untuk sementara, ditunda. Tidak ada alasan yang jelas di balik penundaan ini, namun Sollima menyebutnya sebagai sebuah praktik standar Hollywood dimana terkadang film butuh waktu yang lama sebelum rampung. Berita baiknya? Sollima juga mengkonfirmasikan bahwa Scott Silver – penulis cerita Joker (2019) dan The Fighter (2010) juga terlibat dalam penulisan cerita film ini.

call of duty modern warfare reboot jagatplay part 1 22 600x338 1
Scott Silver – penulis cerita Joker kini ikut terlibat dalam film Call of Duty.

Sayangnya, belum ada informasi lebih jelas kira-kira seperti apa plot yang akan ia usung dan kapan kita akan melihat rencana besar ini termanifestasi ke dalam sebuah produk yang bisa kita nikmati. Bagaimana dengan Anda? Film Call of Duty seperti apa yang Anda inginkan?

Source: GameSpot

Load Comments

PC Games

April 6, 2023 - 0

Review Troublemaker: Hasrat Tinggi tapi Impotensi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Troublemaker di versi akhir? Apa…
January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…
October 18, 2022 - 0

Review Uncharted Legacy of Thieves (PC): Drake Pindah Rumah!

Seperti apa performa dan fitur yang ditawarkan oleh Uncharted Legacy…
September 23, 2022 - 0

Review IMMORTALITY: Misteri Dalam Misteri Dalam Misteri!

Apa yang sebenarnya  ditawarkan oleh IMMORTALITY? Mengapa kami menyebutnya game…

PlayStation

May 26, 2023 - 0

Wawancara dengan Hiroshi Takai & Koji Fox (Final Fantasy XVI)!

Kami sempat berbincang-bincang dengan Hiroshi Takai dan Koji Fox dari…
May 26, 2023 - 0

Menjajal Final Fantasy XVI: Kini Dewasa, Penuh Gairah!

Seperti apa impresi 4 jam pertama kami dengan Final Fantasy…
May 8, 2023 - 0

Review Horizon Forbidden West – Burning Shores: Playstation 5 Pamer Kekuatan!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Horizon Forbidden West – Burning…
April 18, 2023 - 0

Review Dead Island 2: Akhirnya Datang Juga!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dead Island 2? Apakah ia…

Nintendo

May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
August 4, 2022 - 0

Preview Xenoblade Chronicles 3: Seperti Sebuah Keajaiban!

Kesan pertama apa yang ditawarkan Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…