Take-Two Akui Marvel’s Midnight Suns Tak Terlalu Laku

Reading time:
February 7, 2023
marvel midnight suns1

Keputusan Marvel untuk mulai membuka diri pada lebih banyak publisher dan developer untuk mengembangkan game-game mereka memang sesuatu yang positif. Apalagi mereka terkesan memberikan ruang bagi para developer ini untuk mengembangkan sesuatu yang memang, menjadi keahlian mereka. Di tangan seorang Firaxis misalnya, ia berbuah menjadi Marvel’s Midnight Suns yang datang dengan format yang mengingatkan Anda pada game strategi XCOM, namun kini diisi dengan karakter-karakter Marvel yang ikonik. Dipuja-puji karena kualitasnya, ia ternyata tak terlalu sukses di sisi penjualan.

Hal ini diakui sendiri oleh CEO Take Two – Strauss Zelnick dalam wawancara terbarunya dengan Jason Schreier dari Bloomberg. Zelnick menyebut bahwa terlepas dari kritik positif yang diterima oleh Marvel’s Midnight Suns, ia saat ini terjual dalam jumlah kopi yang rendah. Ia menyebut bahwa besar kemungkinan hal ini terjadi karena tanggal rilis yang tidak tepat. Walaupun demikian, ia yakin popularitas game ini bisa eksis untuk waktu yang lama dan akan terjual lebih banyakmengikuti usianya yang menua seperti game-game Firaxis yang lain.

Marvel’s Midnight Suns sendiri dirilis pada tanggal 2 Desember 2022 yang lalu untuk hampir semua platform yang ada. Bagaimana dengan Anda? Ikut membeli atau melewatkan game yang satu ini?

Load Comments

PC Games

January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…
October 18, 2022 - 0

Review Uncharted Legacy of Thieves (PC): Drake Pindah Rumah!

Seperti apa performa dan fitur yang ditawarkan oleh Uncharted Legacy…
September 23, 2022 - 0

Review IMMORTALITY: Misteri Dalam Misteri Dalam Misteri!

Apa yang sebenarnya  ditawarkan oleh IMMORTALITY? Mengapa kami menyebutnya game…
August 19, 2022 - 0

Review Cult of the Lamb: Menyembah Setan Sambil Bertani!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Cult of the Lamb ini?…

PlayStation

March 15, 2023 - 0

Review Resident Evil Village (VR): Panik? Panik Lah!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Resident Evil Village dalam mode…
February 28, 2023 - 0

Wawancara dengan Naoki Yoshida (Final Fantasy XVI)!

Kami berkesempatan untuk mewawancarai otak Final Fantasy XVI - Naoki…
February 28, 2023 - 0

Impresi Final Fantasy XVI: Langsung Kandidat Game of the Year 2023!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Final Fantasy XVI? Mengapa kami…
February 24, 2023 - 0

Review Like a Dragon – Ishin: Drama Samurai yang Ramai!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Like a Dragon: Ishin? Lantas,…

Nintendo

November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
August 4, 2022 - 0

Preview Xenoblade Chronicles 3: Seperti Sebuah Keajaiban!

Kesan pertama apa yang ditawarkan Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
April 6, 2022 - 0

Review Kirby and The Forgotten Land: Ini Baru Mainan Laki-Laki!

Lantas, apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Kirby and the Forgotten…