Tekken 8 Pamer Gameplay Leroy Smith dan Asuka Kazama

Reading time:
April 3, 2023

Seperti sebuah kereta berkecepatan tinggi yang menolak untuk berhenti karena alasan apapun, proses marketing yang dilakukan Bandai Namco selama beberapa minggu terakhir untuk Tekken 8 memang mencerminkan hal tersebut. Untuk sebuah game fighting yang bahkan belum punya jendela rilis, mereka dengan cepat memperkenalkan roster-roster yang akan ikut bergabung nantinya, yang sejauh ini datang dari nama-nama yang sudah dikenal. Menariknya lagi? Trailer yang mereka lepas juga memamerkan perubahan animasi serang  yang kini terlihat lebihmematikan. Kini, mereka langsung memperkenalkan dua karakter sekaligus!

Menjadi “bintang” di seri sebelumnya karena desain dan animasi serang keren yang ia miliki, Leroy Smith dipastikan kembali untuk Tekken 8, namun kini sebagai roster utama alih-alih karakter DLC. Ia masih hadir dengan gaya Wing Chun-nya yang terlihat kian cepat dan mematikan. Bersama dengan Leroy, Tekken 8 juga akhirnya memamerkan Asuka Kazama yang akan kembali terlibat dalam konflik keluarga ini, lengkap dengan desain barunya yang imut dan gaya bertarung yang kini terlihat jauh lebih ofensif dibandingkan seri-seri sebelumnya.

tekken 8 asuka
Leroy Smith dan Asuka Kazama dipastikan untuk Tekken 8.

Bandai Namco sendiri masih belum mengumumkan tanggal rilis pasti untuk Tekken 8 yang rencananya akan dilepas untuk Playstation 5, Xbox Series, dan tentu saja – PC. Bagaimana menurut kedua karakter ini? Terlihat menarik?

Load Comments

PC Games

September 8, 2023 - 0

Review HoneyCome: Kelewat Nakal, Kelewat Mahal!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh HoneyCome? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
July 12, 2023 - 0

Review DOTA 2 (Edisi 10 Tahun): Masih Ketagihan!

Bagaimana sensasi memainkan DOTA 2 di usianya yang kini menginjak…
April 6, 2023 - 0

Review Troublemaker: Hasrat Tinggi tapi Impotensi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Troublemaker di versi akhir? Apa…
January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…

PlayStation

September 20, 2023 - 0

Review The Crew Motorfest: Aloha, Mari Balap Bahagia!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh The Crew Motorfest? Mengapa kami…
September 13, 2023 - 0

Review Baldur’s Gate 3: Emang Boleh RPG Sekeren dan Seadiktif Ini?

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Baldur’s Gate 3? Mengapa kami…
September 8, 2023 - 0

Review Sea of Stars: Paket Lengkap Rasa Klasik!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Sea of Stars? Mengapa kami…
August 30, 2023 - 0

Review Armored Core VI – Fires of Rubicon: Api itu Membara Terang Kembali!

Apa yang sebenarnya ditawar kan oleh Armored Core VI: Fires…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…