Persona 3 Reload Rilis Trailer Bahasa Inggris

Reading time:
July 4, 2023

Banyak gamer pencinta JRPG yang memang berharap bahwa developer asal Jepang yang satu ini langsung melepas seri berangka “6” sebagai produk selanjutnya. Namun ternyata oh ternyata, SEGA dan ATLUS sepertinya masih belum bisa berpaling dari seri-seri lawas mereka, terutama Persona 5 yang masih terus mendapatkan seri spin-off teranyar. Menariknya lagi? Mereka memutuskan untuk bergerak ke seri yang lebih lawas lewat sebuah proyek remake yang sejauh ini terlihat menjanjikan via Persona 3. Kini, Anda bisa menikmati trailer bahasa Inggris-nya.

Setelah hanya tersedia dalam trailer bahasa Jepang saja, SEGA dan ATLUS akhirnya melepas trailer terbaru untuk Persona 3 Remake alias Persona 3 Reload dalam bahasa Inggris. Sama singkatnya, trailer ini datang untuk memamerkan akting untuk beberapa VA baru di karakter ikoniknya, sembari memperlihatkan sprite karakter teranyar yang muncul pada saat dialog terjadi. Anda juga bisa melihat sekelibat sesi gameplay dan bersihnya sang sisi visual dengan resolusi 4K60fps yang tersedia. Persona 3 Reload sendiri dibangun ulang menggunakan Unreal Engine.

persona 3 reload english
Trailer bahasa Inggris Persona 3 Reload juga memamerkan voice actor baru untuk karakter ikoniknya.

Persona 3 Reload sendiri akan dilepas pada awal 2024 mendatang, masih tanpa tanggal pasti, untuk Playstation 4, Playstation 5, Xbox One, Xbox Series, dan tentu saja – PC. Bagaimana dengan Anda? Tertarik dengan seri ini?

Load Comments

PC Games

September 8, 2023 - 0

Review HoneyCome: Kelewat Nakal, Kelewat Mahal!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh HoneyCome? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
July 12, 2023 - 0

Review DOTA 2 (Edisi 10 Tahun): Masih Ketagihan!

Bagaimana sensasi memainkan DOTA 2 di usianya yang kini menginjak…
April 6, 2023 - 0

Review Troublemaker: Hasrat Tinggi tapi Impotensi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Troublemaker di versi akhir? Apa…
January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…

PlayStation

September 20, 2023 - 0

Review The Crew Motorfest: Aloha, Mari Balap Bahagia!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh The Crew Motorfest? Mengapa kami…
September 13, 2023 - 0

Review Baldur’s Gate 3: Emang Boleh RPG Sekeren dan Seadiktif Ini?

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Baldur’s Gate 3? Mengapa kami…
September 8, 2023 - 0

Review Sea of Stars: Paket Lengkap Rasa Klasik!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Sea of Stars? Mengapa kami…
August 30, 2023 - 0

Review Armored Core VI – Fires of Rubicon: Api itu Membara Terang Kembali!

Apa yang sebenarnya ditawar kan oleh Armored Core VI: Fires…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…