Spesifikasi PC untuk Marvel vs. Capcom: Infinite

Reading time:
September 18, 2017
mvc infinite1

Setelah penantian yang cukup lama dari seri terakhir, Capcom akhirnya siap untuk meluncurkan seri game fighting terbaru dari franchise Marvel vs. Capcom mereka – Infinite. Berbasiskan Unreal Engine 4 untuk visualisasi lebih modern dan lebih baik, roster untuknya juga sudah ditetapkan. Usaha untuk menarik lebih banyak fans lewat sistem gameplay lebih sederhana tetapi juga memuat kedalaman tertentu untuk dikuasai, ia akan berakhir jadi seri game Marvel vs Capcom yang akan terlihat dan terasa berbeda. Berita baiknya? Tidak seperti seri-seri lawasnya, seri terbaru ini juga akan langsung bisa dinikmati oleh gamer PC.

Maka seperti game rilis multiplatform pada umumnya, versi PC tentu saja berpotensi untuk tampil sebagai versi terbaik, sejauh ia memenuhi dua syarat utama: port yang dilemparkan Capcom berujung baik dan Anda punya spesifikasi yang mumpuni untuk menjalankannya. Dengan tanggal rilis yang tinggal beberapa hari, spesfikasi PC yang dibutuhkan untuknya akhirnya tersedia. Seperti apa? Ini dia:

Sudah siapkah PC Anda menghadapi MvC: Infinite.
Sudah siapkah PC Anda menghadapi MvC: Infinite.

Minimum Requirements

  • OS: Windows 7 64-bit
  • Processor: Intel Core i3-4160 @ 3.60GHz
  • Memory: 6 GB RAM
  • Graphics: NVIDIA® GeForce® GTX 480, GTX 570, GTX 670, or better
  • DirectX: Version 11
  • Network: Broadband Internet connection
  • Storage: 59 GB available space
  • Sound Card: DirectSound Supported (DirectX® 9.0c or more)

Recommended Requirements

  • OS: WINDOWS® 7, 8, 8.1, 10 (64-BIT Required)
  • Processor: Intel Core i5-4690K @3.50GHz or AMD FX-9370
  • Memory: 8 GB RAM
  • Graphics: NVIDIA® GeForce® GTX 960 or AMD Radeon R7 370
  • DirectX: Version 11
  • Network: Broadband Internet connection
  • Storage: 59 GB available space
  • Sound Card: DirectSound Supported (DirectX® 9.0c or more)

Marvel vs Capcom: Infinite versi PC ini sendiri akan tersedia untuk wilayah Asia / Jepang secara resmi pada tanggal 21 September 2017 mendatang. Bagaimana dengan PC Anda sendiri? Siap menangani game ini di kualitas paling optimal?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…

PlayStation

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…

Nintendo

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…