Game Fighting Karakter Lintas Anime di J-Stars Victory Vs!

Reading time:
July 22, 2013
j stars victory vs0

Namco Bandai memang melahirkan begitu banyak franchise raksasa ke industri game.  Namun jika kita membicarakan salah satu kekuatan Namco Bandai yang masih belum disaingi oleh para kompetitor? Maka kemampuan mereka untuk melahirkan game-game crossover terbaik di industri ini memang harus diakui belum terkalahkan. Setelah kesuksesan Project X Zone yang dirilis di Nintendo 3DS, Namco Bandai masih terus melahirkan beberapa seri crossover lainnya. Salah satu yang paling diantisipasi? Mengkombinasikannya dengan salah satu kekuatan utamanya yang lain – adapasi seri anime, Namco Bandai tengah mempersiapkan J-Stars Victory Vs.

Informasi tentang proyek yang satu ini memang masih meninggalkan beberapa misteri. Berbeda dengan game sebelumnya yang memuat crossover dari karakter game, J-Stars Victory Vs. akan mempertemukan beberapa karakter anime ikonik yang tentu tidak asing lagi di mata para gamer. Seolah menjadi pertempuran yang selama ini banyak diimpikan, game yang satu ini akan memungkinkan Anda untuk menyimak para karakter anime sekelas Luffy, Kenshin, hingga Naruto bertukar pukulan dan jurus-jurus terkuat mereka. Sempat diperkenalkan beberapa waktu yang lalu, Namco Bandai akhirnya merilis beberapa screenshot teranyar untuk proyek ambisius yang satu ini.

jstars victory vs7 jstars victory vs6 jstars victory vs5 jstars victory vs4 jstars victory vs3 jstars victory vs2 jstars victory vs1 jstars victory vs

J-Stars Victory Vs akan dirilis untuk Playstation 3 dan Playstation Vita, tanpa tanggal rilis yang pasti. Dari semua anime yang pernah Anda cicipi, karakter mana yang paling Anda harapkan bergabung di proyek yang satu ini?

 

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…