12 Karakter ‘Shio’ Video Game Paling Keren!

Reading time:
January 27, 2014

Anjing – Scias [Breath of Fire IV]

scias

Anjing adalah sahabat terbaik manusia, ungkapan yang satu ini mungkin sering sekali Anda dengar. Setia dan bisa diandalkan, anjing juga menjadi salah satu binatang yang mungkin sering Anda temui di industri game. Sebagian besar diposisikan sebagai companion sang karakter utama yang walaupun tidak memegang peranan besar dalam cerita, namun bisa diandalkan untuk menghasilkan ekstra damage ketika terlibat pertempuran. Torchlight II menjadikannya sebagai pet, COD: Ghosts menjadikannya sebagai salah satu karakter ikonik, dan Skyim juga memuatnya sebagai salah satu quest. Namun jika membicarakan salah satu karakter bersosok anjing terbaik di industri game, maka nama Scias menjadi yang paling pantas untuk mewakili fisik dan karakterisitk Shio tersebut. Berjalan baknya manusia, Scias adalah seorang petarung kuat dan loyal. Dingin dengan penuh kebijaksanaan, Scias adalah yang terbaik.

Babi – Pey’j [Beyond Good and Evil]

peyj

Babi mungkin seringkali diasosiasikan sebagai binatang pemalas yang hanya tahu dua hal di dunia ini: tidur dan makan. Namun tidak dengan babi yang satu ini – Pey’j. Karakter babi hutan yang memainkan peran penting di Beyond: Good and Evil  sebagai mentor dari Jade adalah seorang inventor dan mekanik yang bisa diandalkan, di balik perawakannya yang juga tidak kalah menarik. Kononnya, tangannya mampu menangani semua kerusakan atau bahkan menciptakan sesuatu yang baru dari kepingan elektronik yang  mungkin tidak lagi berbentuk. Babi yang satu ini sama sekali tidak memperlihatkan kepribadian yang selama ini diasosiasikan dengan binatang nyatanya. Karakter yang ditawarkan Pey’j justru mengalir kuat dengan kepribadian shio Babi yang dipercaya orang Tionghua – pintar, invidualistis, namun di sisi lain – memperlihatkan kerja keras yang tidak bisa dipandang sebelah mata.

Ayam – Chicken [Elder Scrolls V: Skyrim]

chicken

Karakter ayam terbaik di industri game? Penghargaan yang satu ini pantas untuk diberikan kepada ayam manapun yang Anda temukan di Elder Scrolls: Skyrim, untuk menjadi seekor ayam yang hidup seperti seekor ayam, tanpa ada tambahan apapun. Dari semua karakter NPC yang tersebar luas di Skyrim, tidak ada yang bisa mengalahkan “keagungan” seekor ayam di Skyrim. Anda sudah membunuh puluhan naga di Skyrim? Anda sudah mendapatkan satu set lengkap Daedric Armor yang luar biasa? Anda sudah mendapatkan relic terbaik di daratan penuh musuh-musuh tersulit? Apapun alasannya, adalah kesalahan besar untuk sekedar iseng dan membunuh seekor ayam di Skyrim. Berani melakukan hal yang satu ini? Bersiaplah untuk berhadapan dengan angkara murka semua penduduk kota yang sigap mengejar dan hanya memiliki satu misi, membunuh dan membuang mayat Anda di tengah jalan. Ayam yang bahkan mengalahkan keagungan seorang Dovakhin ataupun raja sekalipun? This is the most awesome chicken in the entire game industry history!

Di atas adalah 12 karakter yang merepresentasikan 12 Shio di industri game, tentu saja lewat desain visual dan karakteristik kepribadian yang juga mirip. Beberapa di antaranya bahkan berhasil menawarkan berada di tingkat popularitas yang luar biasa.

Bagaimana dengan Anda sendiri? Karakter apa yang menurut Anda lebih pantas untuk mewakili masing-masing Shio di atas? Jangan ragu untuk meninggalkan komentar jika Anda merasa ada karakter yang lebih cocok namun terlewatkan oleh kami. Feel free to comment and expand the list!

Dan untuk semua Players yang akan merayakan Imlek dalam beberapa hari ke depan, Selamat Tahun Baru China dan jangan lupa, JagatPlay terbuka untuk ekstra angpao yang mungkin ingin Anda bagikan! Happy holiday!

Pages: 1 2 3 4
Load Comments

PC Games

February 6, 2024 - 0

Menjajal Honkai Star Rail 2.0: Selamat Datang di Penacony, Semoga Mimpi Indah! 

Honkai Star Rail akhirnya memasuki versi 2.0 dengan memperkenalkan dunia…
December 14, 2023 - 0

Menjajal Prince of Persia – The Lost Crown: Kini Jadi Metroidvania!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh 5 jam pertama Prince of…
December 13, 2023 - 0

JagatPlay: Menikmati Festival Kenangan Teyvat Genshin Impact di Jakarta!

Seperti apa keseruan yang ditawarkan oleh event Festival Kenangan Teyvat…
December 7, 2023 - 0

Preview Zenless Zone Zero (ZZZ) Closed Beta 2: HoYoVerse Naik Level!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh masa closed beta 2 Zenless…

PlayStation

April 11, 2024 - 0

Review Dragon’s Dogma 2: RPG Tiada Dua!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon’s Dogma 2? Mengapa kami…
March 27, 2024 - 0

Menjajal DEMO Stellar Blade: Sangat Berbudaya!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh demo Stellar Blade ini? Mengapa…
March 22, 2024 - 0

Review Rise of the Ronin: Jepang Membara di Pedang Pengembara!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Rise of the Ronin ini?…
March 21, 2024 - 0

JagatPlay: Wawancara Eksklusif dengan Yosuke Hayashi dan Fumihiko Yasuda (Rise of the Ronin)!

Kami sempat berbincang-bincang dengan Yosuke Hayashi dan Fumihiko Yasuda terkait…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…