Dark Souls 3 Gunakan Meme untuk Promosi

Reading time:
April 8, 2016
sad affleck

Sebagian besar dari kita tentu saja setuju bahwa Dark Souls adalah sebuah franchise action RPG yang serius. Menyandang predikat sebagai salah satu game tersulit di era gaming saat ini, kematian dan rasa frustrasi adalah bagian yang tak terpisahkan dari franchise racikan From Software dan Bandai Namco yang satu ini. Namun ada sesuatu yang berbeda dari cara mereka menangani promosi Dark Souls 3 – sang seri tebaru yang siap meluncur minggu depan untuk platform gaming generasi saat ini. Ada pendekatan yang lebih “ringan”, seperti yang sempat mereka lakukan dengan video promosi bergaya film horror tahun 1980-an yang dikemas ke dalam tape VHS. Dan kini, mereka memilih salah satu meme terbaru di dunia maya.

Anda yang lumayan aktif di ragam komunitas raksasa dunia maya tentu saja mengenal meme terbaru – “Sad Affleck”. Meme yang berisikan wajah Ben Affleck yang terlihat begitu depresi saat diwawancarai soal buruknya kritik untuk Batman vs Superman ini ternyata juga jadi “santapan” tim Bandai Namco untuk rilis Dark Souls 3 yang tinggal menghitung hari. Mereka memodifikasi meme ini dengan pertanyaan berbeda dan video footage,  yang menimbulkan kesan seolah mereka tengah melemparkan curhatan hati soal pengalaman bermain Dark Souls mereka di mas alalu. Lelucon yang cukup mengundang tawa.

https://twitter.com/DarkSoulsGame/status/718124482561318912

Dark Souls 3 sendiri rencananya akan dirilis pada tanggal 12 April 2016 mendatang, untuk Playstation 4, Xbox One, dan tentu saja – PC. Berapa banyak dari Anda yang sudah siap untuk merasa frustrasi?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…