Terbalik, Game Berserk versi Barat Justru Bebas Sensor

Reading time:
August 25, 2016
berserk

Sensor memang menjadi isu hangat di industri game, apalagi setelah beragam kebijakan Nintendo yang memutuskan untuk membuang beberapa konten dari sebuah game Jepang ketika dirilis di Barat. Walaupun tak pernah memberikan alasan yang jelas, namun langkah seperti ini biasanya ditempuh untuk mengakomodasi sudut pandang beberapa kelompok gamer barat yang sensitif terhadap isu tertentu, dan bisa berujung pada publikasi negatif dari game yang dimaksud. Membuat pakaian karakter lebih sopan, menghapus scene atau mekanik gameplay yang bisa dipersepsi sensual, hingga membuang konten esensial darinya. Untungnya, game Musou terbaru racikan Omega Force dan Koei Tecmo – Berserk justru akan terbalik.

Dalam wawancaranya dengan Playstation LifeStyle, Producer Koei Tecmo yang bertanggung jawab atas Berserk – Hisashi Koinuma justru mengungkapkan proses port game ini akan berbeda dengan tren lokalisasi game pada umumnya. Koei Tecmo justru akan menawarkan beberapa ekstra konten untuk Berserk versi Barat, terlepas dari fakta bahwa konten yang sama akan disensor dari versi Jepang. Konten-konten ini sendiri akan berhubungan dengan konten-konten kekerasan yang akan jadi nilai jual seri game yang satu ini.

Berbeda dengan game translasi biasanya dimana versi Barat mendapatkan sensor dan berakhir berbeda dengan versi Jepangnya, Berserk nantinya justru akan menawarkan konten yang akan dipotong dari versi Jepang, terutama soal kekerasan.
Berbeda dengan game translasi biasanya dimana versi Barat mendapatkan sensor dan berakhir berbeda dengan versi Jepangnya, Berserk nantinya justru akan menawarkan konten yang akan dipotong dari versi Jepang, terutama soal kekerasan.

Berserk sendiri rencananya akan dirilis pada tanggal 27 Oktober 2016 mendatang untuk pasar Jepang. Sementara versi Barat baru akan tiba di musim gugur, walaupun masih tanpa tanggal rilis pasti. Game ini akan dirilis untuk Playstation 4, PS Vita, dan tentu saja – PC. Glad to hear that..

Source: Playstation LifeStyle

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…

PlayStation

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…

Nintendo

June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…