Curang, Gamer DOTA 2 Vietnam Capai MMR 10.000

Reading time:
March 23, 2017
cm

MMR atau Matchmaking Rating adalah “nyawa” scene kompetitif DOTA 2. Angka yang fungsinya tak berbeda seperti rapor untuk performa gaming Anda di game racikan Valve tersebut memang tak sekedar membawa nilai prestisius saja, tetapi juga akan menentukan ke golongan pemain seperti Anda akan bergabung. Sebagian besar gamer DOTA 2 non-professional biasanya berkutat di MMR 2.000 – 4.000, dengan para pemain pro terbaik dari yang terbaik, berhasil mendulang angka MMR hingga 9.000. Sebuah pencapaian yang tentu saja terhitung fantastis. Namun tidak untuk hari ini. Karena sebuah kejadian menakjubkan terjadi, dimana seorang gamer non-pro asal Vietnam baru saja menembus angka 10.000 untuk MMR Solo dan Party miliknya.

Sayangnya, user yang menyebut dirinya sebagai kjlllam / mallljk ini justru dicaci maki dan bukannya dipuji karena “prestasi” fantastisnya tersebut. Mengapa? Benar sekali, karena ia mencapainya dengan cara curang. Caranya? Melakukan MMR boosting dengan menggunakan 10 akun yang lain dengan 10 komputer berbeda. Sisanya? Ia hanya perlu memastikan akunnya terus menerus di Ranked Match dan mendulang MMR tersebut dengan mudah. Dalam wawancara personalnya, kjllam/ mallljk merasa tak menyesal dengan apa yang ia lakukan. Menyebutnya sekedar untuk kepuasan dan kesenangan personal semata, ia mengaku tak punya tujuan mulia atau positif di balik aksinya ini.

Gamer Vietnam DOTA 2 non-pro berhasil mencapai angka MMR 10K dan memuncaki leaderboard.
Gamer Vietnam DOTA 2 non-pro berhasil mencapai angka MMR 10K dan memuncaki leaderboard.
Menggunakan 10 akun, ia menempuhnya dengan cara curang - MMR boosting.
Menggunakan 10 akun, ia menempuhnya dengan cara curang – MMR boosting.
gg ez
gg ez

Di sisi lain, apa yang ia lakukan berhasil memperlihatkan lemahnya sistem MMR yang didesain Valve selama beberapa tahun terakhir ini. Valve sendiri masih belum angkat bicara soal konsekuensi yang akan dihadapi oleh user “nakal” yang satu ini, walaupun kjllam / mallljk mengaku tak peduli jika sampai akunnya berakhir di-ban. What a shame..

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…