Masa Diskon Besar-Besaran Steam Dimulai!

Reading time:
June 23, 2017
steam

Sudahkah Anda mengelus dengan penuh kasih sayang dompet Anda hari ini? Berharap bahwa tindakan kecil seperti ini bisa membuatnya otomatis terisi kembali? Karena untuk saat ini, terutama jika Anda termasuk gamer yang menjadikan PC sebagai platform gaming utama, tak ada lagi hari yang lebih menggoda. Benar sekali, “Papa Gaben” kembali dengan rangkaian diskon game-game original di Steam dengan potongan harga yang menggiurkan. Lewat Steam Summer Sale yang akan diselenggarakan hingga tanggal 5 Juli 2017 ke depan ini, gamer PC bisa mendapatkan banyak game keren dengan harga super miring.

Berbeda dengan sistem Steam Sale di masa lalu yang punya harga fluktuatif, diskon untuk game-game in akan bertahan hingga periode Sale berakhir. Ada banyak penawaran menarik, seperti Shadow of Mordor – GOTY Edition yang bisa Anda dapatkan dengan hanya Rp 27.199,-, GTA V di Rp 273.000,-, hingga franchise raksasa seperti Final Fantasy yang mengalami potongan harga hingga 50%. Steam Summer Sale sejauh ini membuat banyak game incaran berada di tingkat harga yang jauh lebih bersahabat.

Steam Summer Sale dimulai!
Steam Summer Sale dimulai!

Tertarik? Anda bisa mengunjungi halaman Store Steam via tautan berikut ini dan mulai berburu. Ucapkan salam perpisahan yang manis untuk uang Anda!

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…