Upcoming Game Release: Januari 2020

Reading time:
January 3, 2020
upcoming januari 2020

Tidak ada yang lebih menyenangkan bagi seorang gamer selain memulai dan menikmati tahun yang baru. Bagaimana tidak? Setelah mencicipi game-game berkualitas di tahun 2019, 2020 memang menyediakan segudang game-game yang tidak kalah epik untuk dicicipi. Seperti tidak ingin menahan diri terlalu lama, beberapa developer bahkan sudah mempersiapkan produk andalan mereka sejak bulan pertama. Game dengan nama besar yang siap untuk menguras isi dompet Anda dengan super cepat, dari minggu kedua hingga penutup bulan. Game apa saja yang pantas untuk diantisipasi?

9 Januari 2020

Monster Hunter World: Iceborne

iceborne
  • Genre: Action / RPG
  • Platform: PC

 

14 Januari 2020

Atelier Dusk Trilogy Deluxe Pack

atelier dusk
  • Genre: RPG
  • Platform: Playstation 4, Nintendo Switch, PC

 

15 Januari 2020

Puzzle & Dragons Gold

puzzle and dragons
  • Genre: Puzzle
  • Platform: Nintendo Switch

 

17 Januari 2020

Dragon Ball Z: Kakarot

dragon ball z kakarot 1
  • Genre: Action / RPG
  • Platform: Playstation 4, Xbox One, PC

 

Tokyo Mirage Sessions #FE Encore

Tokyo Mirage Session FE jagatplay PART 2 8
  • Genre: RPG
  • Platform: Nintendo Switch

 

21 Januari 2020

Mega Man Zero/ZX Legacy Collection

megaman
  • Genre: Action
  • Platform: Playstation 4, Xbox One, Nintendo Switch, PC

 

23 Januari 2020

Kingdom Hearts III Re:Mind (DLC)

remind dlc kh3
  • Genre: Action
  • Platform: Playstation 4

 

24 Januari 2020

The Walking Dead: Saints & Sinners

walking dead
  • Genre: Virtual Reality
  • Platform: Playstation 4, PC

 

Commandos 2 – HD Remaster

commandos 2
  • Genre: Strategy
  • Platform: PC

 

28 Januari 2020

Warcraft III: Reforged

warcraft 3 reforged
  • Genre: Strategy
  • Platform: PC

 

29 Januari 2020

Coffee Talk

coffee talk
  • Genre: Adventure
  • Platform: PC

Bagaimana dengan Anda sendiri? Game apa yang paling Anda nantikan di Januari 2020 ini?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…
June 12, 2024 - 0

Preview My Lovely Empress: Racun Cinta Raja Racikan Dev. Indonesia!

Lantas, apa yang sebenarnya ditawarkan oleh My Lovely Empress di…
February 6, 2024 - 0

Menjajal Honkai Star Rail 2.0: Selamat Datang di Penacony, Semoga Mimpi Indah! 

Honkai Star Rail akhirnya memasuki versi 2.0 dengan memperkenalkan dunia…

PlayStation

September 5, 2024 - 0

Review ASTRO BOT: Game Platformer Terbaik Playstation Sejauh Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Astro Bot ini? Mengapa kami…
August 26, 2024 - 0

Review Black Myth – Wukong: Liar, Nakal, Brutal!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Black Myth: Wukong ini? Mengapa…
August 9, 2024 - 0

Review Elden Ring – Shadow of the Erdtree: Tidak Bebas dari Kritik!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Elden Ring - Shadow of…
July 17, 2024 - 0

Review Kunitsu-Gami: Antara Suka Atau Benci!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Kunitsu-Gami ini? Apa yang membuat…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…