Football Manager 2020 dan Watch Dogs 2 GRATIS di EGS!

Reading time:
September 18, 2020
epic games store

Berapa banyak uang yang sudah dikeluarkan oleh Epic Games untuk mendorong store andalan mereka – Epic Games Store? Tidak ada yang tahu. Satu yang kita tahu, strategi untuk terus menawarkan game gratis untuk para user-nya, yang tidak lagi sekadar indie, tetapi juga mencakup game-game AAA dan bahkan rilis terbaru sekalipun, memang terhitung efektif. Dengan setidaknya puluhan juta user terdaftar dari seluruh belahan dunia, Epic Games juga tidak memperlihatkan tanda-tanda akan berhenti. Barisan library game AAA dengan salah satunya menyasar pasar yang terhitung niche berujung mereka tawarkan untuk minggu ini!

Benar sekali, kita tengah bicara soal Football Manager 2020. Merayakan rilis perdana franchise ini untuk Epic Games Store, platform digital ini langsung menggratiskan game simulasi kompleks yang siap mencuri ratusan jam hidup Anda dengan mudah ini. Bersama dengan FM 2020, Epic Games juga menggratiskan Watch Dogs 2 – sang game open-world bertema hacker yang juga sempat dilepas cuma-cuma Ubisoft beberapa bulan lalu via uPlay. Anda yang lebih tertarik dengan game-game non-mainstream juga bisa menjajal “Stick It to the Man” yang berujung jadi game gratis ketiga untuk minggu ini.

fm 2020 free 1
FM 2020 dan Watch Dogs 2 kini bisa Anda dapatkan secara cuma-cuma via EGS!

Kesempatan melakukan proses klaim ketiga game ini akan ditutup pada tanggal 24 September 2020 mendatang, waktu setempat. Seperti proses sebelumnya, yang Anda perlukan hanyalah akun EGS untuk mendapatkan ketiganya. Bagaimana dengan library EGS Anda sejauh ini? Sudah cukup untuk membuat Anda menyuntikkan game “berbayar” di dalamnya?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…