Cegah Copyright, Cyberpunk 2077 Akan Hadirkan Opsi Khusus untuk Streamer

Reading time:
November 20, 2020

Bagi para streamer dan Youtuber yang mengandalkan video playthrough game minim edit sebagai salah satu sumber penghasilan, tidak ada lagi yang lebih menyeramkan daripada kata “copyright strike” yang masuk ke dalam halaman notifkasi mereka. Seringkali entah datang dari mana sumbernya, video yang terkena copyright seperti ini biasanya kehilangan kesempatan monetisasi di konsekuensi “teringan” hingga video yang otomatis terhapus di versi yang lebih fatal. Dengan lebih banyak game AAA berujung berkolaborasi dengan artis di beragam sudut, ini menjadi masalah yang makin runyam. Situasi yang ternyata menarik perhatian CD Projekt Red.

Di sela-sela episode terbaru Night City Wire Episode 5 yang diselenggarakan kemarin malam, CD Projekt Red memberikan informasi baru yang akan menenangkan hati para streamer dan Youtuber. Cyberpunk 2077 nantinya akan menyediakan sebuah opsi khusus yang akan secara otomatis mematikan dan mengganti lagu-lagu dengan copyright secara instan. Opsi akan secara otomatis aktif untuk gamer yang akan melakukan live-streaming dari konsol dan akan muncul sebagai opsi yang bisa dihidup-matikan di versi PC. Ini tentu akan menjadi mereka berkesempatan untuk menerapkan monetisasi di video Cyberpunk 2077 nantinya.

CP 2077 copyright
Cyberpunk 2077 akan menyediakan satu opsi khusus untuk membantu mencegah klaim copyright bagi streamer dan Youtuber.

Cyberpunk 2077 sendiri rencananya akan dirilis pada tanggal 10 Desember 2020 mendatang untuk Playstation 4, Xbox One, Google Stadia, dan tentu saja – PC. Bagaimana dengan Anda? Berapa banyak dari Anda yang tertarik untuk menggunakan fitur ini nantinya?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…