2K Games Resmi Umumkan WWE 2K22

Reading time:
April 12, 2021

Ditinggalkan oleh “pemain lama” – Yuke’s yang sudah menangani franchise game gulat selama puluhan tahun lamanya, sepak terjang seri WWE di bawah bendera Visual Concept memang harus diakui, berujung mimpi buruk. WWE 2K20 datang dengan banyak masalah, dari visual yang buruk hingga beragam bug dan glitch yang mudah terpicu. Untungnya? Alih-alih tetap memaksakannya tetap rilis dalam format tahunan, 2K Games dan Visual Concept memutuskan untuk “beristirahat” di tahun 2020 kemarin untuk memberikan ekstra  waktu pengembangan. Kini WWE 2K siap kembali.

2K Games akhirnya secara resmi mengumumkan seri WWE 2K22 di event WrestleMania 37. Ia akan kembali ditangani oleh Visual Concept dan kali ini menjadikan bintang Rey Mysterio sebagai fokus untuk teaser perdana. Teaser berdurasi 30 detik ini juga memperlihatkan sedikit cuplikan gameplay Rey itu sendiri, sekaligus memamerkan animasi serangan pemungkasnya dan tentu saja, presentasi visual secara keseluruhan. Seri ini juga dipastikana akan mengusung tagline “It Hits Different”.

wwe 2k22
2K akhirnya resmi mengumumkan WWE 2K22, tetap ditangani oleh Visual Concept.

Belum ada informasi soal jendela rilis WWE 2K22 ini dan kira-kira ke platform mana saja ia akan menuju. Bagaimana dengan Anda? Cukup menantikan seri ini?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…