Team Ninja Kerjakan Game Final Fantasy dengan Rasa Souls-Like?

Reading time:
May 24, 2021
final fantasy logo

Final Fantasy memang franchise yang berdiri di bawah bendera Square Enix. Walaupun demikian, bukan berarti hanya studio internal mereka saja yang akan mengerjakannya. Anda tentu masih ingat bagaimana CyberConnect2 misalnya, sempat ditunjuk sebagai developer Final Fantasy VII Remake sebelum berganti menjadi studio internal di akhir. Salah satu developer yang juga sempat ditunjuk adalah Team Ninja yang sempat mengerjakan seri Dissidia NT lewat pendekatan visualisasinya yang unik. Menariknya lagi? Rumor menyakini bahwa Team Ninja saat ini juga terlibat dalam seri Final Fantasy misterius yang lain.

Square Enix memang belum angkat bicara, namun rumor menarik ini mengemuka lewat situs komunitas gaming ternama – ResetEra. Salah satu leaker – Navtra menyebut bahwa Square Enix saat ini tengah menyiapkan sebuah seri Final Fantasy khusus untuk Playstation 5 dengan cita rasa ala seri Souls. Team Ninja dipercaya untuk menangani seri ini karena pembuktian kemampuan mereka di seri Nioh dan Nioh 2. Seri game ini akan mengikuti formula serupa seperti yang ditempuh Respawn dengan Star Wars: Jedi Fallen Order, dimana jelas Souls menjadi inspirasi utama dari mekanik gameplay yang ada.

Tifa dissidia final fantasy nt
Team Ninja kabarnya tengah mengerjakan game Final Fantasy dengan pendekatan gameplay ala Souls.

Tentu saja, Square Enix masih tutup mulut terkait rumor dan spekulasi yang satu ini. Rumor ini juga meyakini bahwa Square Enix akan mengumumkan proyek ini perdana bulan depan, mengikuti jadwal E3 digital. Bagaimana menurut Anda? Final Fantasy dengan cita rasa Souls, terdengar menarik?

Source: Wccftech

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…

PlayStation

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…

Nintendo

June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…