Battlefield 2042 Akan Benahi Scoreboard, Fans Tetap Tidak Puas!

Reading time:
January 20, 2022
battlefield 2042 scoreboard

Harusnya jadi sebuah seri yang mampu menundukkan dominasi Call of Duty tiap tahunnya, berujung jadi sebuah produk mengecewakan yang justru mengundang lebih banyak kritik dari komunitas, apa yang terjadi dengan Battlefield 2042 memang sangat disayangkan. Sekilas memandang, untuk sebuah seri yang seharusnya datang dengan implementasi Frostbite Engine generasi terbaru, ia justru terasa tunduk di bawah serangkaian fitur yang tersedia di seri Battlefield lawas. EA dan DICE terus berjuang untuk berbenah, termasuk membereskan scoreboard mereka. Sayangnya, fans tetap tidak puas.

Dalam akun Twitter resmi mereka, Battlefield 2042 berjanji membenahi halaman scoreboard pertempuran di update 3.3 nanti. Hampir menyerupai halaman scoreboard lawas, ia kini akan memperlihatkan jumlah kill dan total score yang berhasil diraih oleh player. Namun alih-alih puas, scoreboard baru ini justru membuat fans tidak puas. Mengapa? Pertama, ia tidak akan membagi player ke dalam tim berbeda untuk memperlihatkan performa masing-masing dalam tim. Kedua? Ia sekali lagi, entah untuk alasan apa, tidak memuat informasi soal total Death yang dianggap tak kalah penting.

Dengan scoreboard baru ini, EA dan DICE kembali dilihat setengah hati untuk membenahi fitur yang ada dan mulai memenuhi apa yang dituntut oleh komunitas selama ini. DICE sendiri berencana untuk membenahi beberapa hal lainnya seperti All Platform VOIP dan optimalisasi engine di update 3.3 nantinya. Bagaimana menurut Anda? Apakah scoreboard dengan pembagian tim dan angka kematian penting untuk Anda?

Load Comments

PC Games

January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…
October 18, 2022 - 0

Review Uncharted Legacy of Thieves (PC): Drake Pindah Rumah!

Seperti apa performa dan fitur yang ditawarkan oleh Uncharted Legacy…
September 23, 2022 - 0

Review IMMORTALITY: Misteri Dalam Misteri Dalam Misteri!

Apa yang sebenarnya  ditawarkan oleh IMMORTALITY? Mengapa kami menyebutnya game…
August 19, 2022 - 0

Review Cult of the Lamb: Menyembah Setan Sambil Bertani!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Cult of the Lamb ini?…

PlayStation

March 29, 2023 - 0

Review Resident Evil 4 Remake: Mengulang Sebuah Keajaiban!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Resident Evil 4 Remake ini?…
March 15, 2023 - 0

Review Resident Evil Village (VR): Panik? Panik Lah!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Resident Evil Village dalam mode…
February 28, 2023 - 0

Wawancara dengan Naoki Yoshida (Final Fantasy XVI)!

Kami berkesempatan untuk mewawancarai otak Final Fantasy XVI - Naoki…
February 28, 2023 - 0

Impresi Final Fantasy XVI: Langsung Kandidat Game of the Year 2023!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Final Fantasy XVI? Mengapa kami…

Nintendo

November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
August 4, 2022 - 0

Preview Xenoblade Chronicles 3: Seperti Sebuah Keajaiban!

Kesan pertama apa yang ditawarkan Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
April 6, 2022 - 0

Review Kirby and The Forgotten Land: Ini Baru Mainan Laki-Laki!

Lantas, apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Kirby and the Forgotten…