EA Tunjuk Studio Battlefield Baru – Ridgeline Games, Kerjakan Campaign

Reading time:
September 9, 2022
battlefield ridgeline games

Jika kita berbicara soal franchise game FPS terbesar dan terpopuler dalam bentuk daftar, maka sepertinya tidak sulit untuk menemukan nama Battlefield dari EA dan DICE di angka 3 besar. Eksis untuk waktu yang sangat lama dan kian populer setelah kesuksesan Battlefield 3 yang memukau dan seru berkat implementasi Frostbite Engine, ia terus menjadi game FPS yang ditunggu. Walaupun seri terakhirnya – Battlefield 2042 dirudung banyak masalah, sepertinya masih dari kata jauh untuk melihat EA meninggalkan franchise ini begitu saja. Bahkan, sebuah studio baru ditunjuk untuk ikut mengerjakannya.

EA secara resmi menunjuk studio baru untuk mengerjakan seri Battlefield selanjutnya – Ridgeline Games yang dipimpin oleh co-creator Halo – Marcus Lehto. Studio yang pertama kali berdiri di bulan Oktober 2021 ini akan berkolaborasi dengan DICE dan Ripple Effect untuk berfokus di sisi campaign. Ambisinya tentu saja memperluas naratif sang franchise, yang kuat di bagian penceritaan dan pertumbuhan karakter. EA juga menegaskan bahwa mode campaign ini bukanlah bagian dari Battlefield 2042, tetapi seri yang benar-benar baru.

EA menyebut bahwa langkah ini memamerkan komitmen mereka untuk terus melanjutkan dan mendukung masa depan Battlefield sebagai franchise. Belum ada informasi soal kira-kira setting apa yang akan didorong Ridgeline Games di proyek perdana mereka ini. Bagaimana dengan Anda? Setting perang apa yang Anda inginkan dari Battlefield?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…
October 25, 2024 - 0

JagatPlay: Wawancara dengan Takayuki Nakayama & Shuhei Matsumoto (Street Fighter 6)!

Kami sempat mewancarai dua pentolan Street Fighter 6 - Takayuki…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…