Marvel’s Spider-Man 2 Rilis Oktober 2023

Reading time:
June 9, 2023
marvel spiderman 23

Seiring dengan waktu berjalan, dengan pengumuman demi pengumuman yang terjadi, baik yang datang sebagai kejutan ataupun yang sudah diantisipasi, tahun 2023 sepertinya akan menjadi salah satu tahun “paling meriah” di industri game. Tahun yang siap untuk menyita kantong siapa saja yang memang berniat untuk mencicipi game-game teranyar sejak hari pertama, apalagi setidaknya di 4 bulan terakhir nantinya. Bagaimana tidak? Kita bicara soal jajaran rilis video game dari kelas indie hingga AAA yang benar-benar sulit untuk dilewatkan begitu saja. Seperti kebiasaan akhir tahun mereka, Sony juga punya “senjata” mereka sendiri.

Sepertinya sudah bukan rahasia lagi bahwa Sony memang tengah mempersiapkan Marvel’s Spider-Man 2 untuk akhir tahun 2023 ini. Walaupun sempat diperkenalkan di ajang Playstation Showcase minggu lalu, ia tetap menyimpan sang misteri terdalam – tanggal rilis pasti.

marvel spiderman 22 marvel spiderman 21

Siapa yang mengira bahwa untuk informasi krusial tersebut, Sony dan Insomniac Games justru akan memanfaatkan event Summer Game Fest 2023 yang diselenggarakan tadi pagi. Informasi tanggal rilis pasti ini juga datang dengan dua artwork terbaru yang memperlihatkan aksi sang tokoh antagonis – Kraven dan Venom. Insomniac Games juga berjanji bahwa game ini akan memuat lebih banyak tokoh antagonis di versi final nanti.

Marvel’s Spider-Man 2 akan dirilis pada tanggal 20 Oktober 2023 mendatang untuk Playstation 5. Bagaimana dengan Anda? Ikut menantikan seri ini?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…

PlayStation

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…

Nintendo

June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…