Hideo Kojima Ikutan Hype Black Myth: Wukong

Reading time:
June 10, 2024
black myth wukong

Budget tinggi yang kini didukung dengan kemampuan teknis yang lebih baik membuat industri game China saat ini tengah berada di masa keemasannya. Walaupun masih belum ada bukti jelas bahwa game-game premium yang tidak didasarkan pada ekonomi gacha ini akan sukses di pasaran dan berujung laris manis, namun tidak sedikit dari kualitas proyek ini yang kini memang sudah pantas dibandingkan dengan game-game racikan developer Jepang dan Korea Selatan. Tidak percaya? Lihat saja apa yang ditawarkan oleh Black Myth: Wukong sejauh mata memandang. Judul yang bahkan membuat nama besar sekelas Hideo Kojima ikut berkobar.

Hype yang mengitari Black Myth: Wukong ternyata juga mempengaruhi sosok setenar Hideo Kojima yang ikut mengantisipasi game action RPG super indah ini. Via akun Twitter resminya, Kojima mengaku ikut memikirkan dan menantikan Black Myth: Wukong sejak trailer pertamanya tiga tahun lalu. Ia menyebut game ini puny tampilan, desain, warna, efek, dan presentasi original yang punya gaya yang sebegitu istimewanya hingga membuatnya berbeda dari game lain. Ia juga terus mengikuti sepak terjang sang developer – GameScience. Pada akhirnya, Kojima mengaku ikut menentukan rilis Black Myth: Wukong yang akhirnya terkonfirmasi.

Black Myth: Wukong sendiri rencananya akan dirilis pada tanggal 20 Agustus 2024 mendatang untuk Playstation 5 dan PC. Versi Xbox Series-nya dipastikan ditunda untuk tanggal yang belum ditentukan. Bagaimana dengan Anda sendiri? Ikut menantikan seri ini?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…

PlayStation

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…

Nintendo

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…