Pokemon TCG Pocket Buka Pre-registrasi, Rilis Oktober 2024

Reading time:
August 19, 2024

Menyebutnya sebagai permainan kartu terpopuler di dunia saat ini sepertinya tidak berlebihan. Anda tidak akan sulit untuk menemukan ragam influencer dan persona streamer yang bahkan menjadikan permainan kartunya sebagai bagian dari investasi berharga dengan nilai kartu yang bisa menyentuh angka puluhan ribu hingga ratusan USD. Benar sekali, kita tentu tengah bicara soal Pokemon Trading Card. Berita baiknya? Anda yang selalu penasaran namun tidak pernah tertarik untuk terjun ke dalam aksi koleksi kartu fisiknya kini bisa menikmati versi digitalnya untuk perangkat mobile!

The Pokemon Company dengan bahagia mengumumkan Pokemon TGC Pocket untuk perangkat mobile yang nantinya akan tersedia di perangkat mobile. Lewat proses pre-registrasi yang kini sudah dibuka, game yang satu ini juga tampaknya akan tersedia di region Indonesia. Seperti selayaknya TGC versi fisiknya, Anda akan berkesempatan untuk membeli dan membuka pack, menyusun deck Anda, mengoleksi ragam kartu Pokemon ini dalam bentuk digital termasuk kartu eksklusif, hingga bertarung dengannya. Game ini juga akan memberikan Anda 2 buah booster pack per hari untuk digunakan tanpa biaya sama sekali nantinya.

pokemon tcg pocket
Pokemon TCG Pocket akan dirilis akhir Oktober 2024.

Pokemon TCG Pocket akan resmi dirilis pada tanggal 30 Oktober 2024 mendatang untuk perangkat mobile berbasis Android dan iOS. Bagaimana dengan Anda? Tertarik menjajalnya?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…

PlayStation

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…

Nintendo

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…