Cyberpunk 2077 Akan Dapatkan Konten Baru Jelang Ultah Kelimanya

Reading time:
December 2, 2025
CD Projekt Red indikasikan akan berikan konten baru untuk Cyberpunk 2077 menjelang ultah kelimanya di Desember 2025.

Wajar rasanya jika CD Projekt Red (CDPR) mulai mengalihkan fokusnya ke game terbaru mereka untuk masa depan, seperti Cyberpunk 2 dan juga The Witcher 4. Namun dengan adanya kepastian The Witcher 4 tidak akan rilis pada 2026 kelak, maka fans game dari CDPR saat ini mengalami kekosongan. Untungnya, developer itu tampaknya telah siapkan konten baru untuk game mereka sebelumnya.

Informasi itu muncul setelah CDPR mendadak bagikan tweet mengenai Cyberpunk 2077, yang indikasikan akan berikan konten baru pada Desember 2025. Menariknya, pada 10 Desember 2025 kelak game itu akan merayakan ulang tahun kelimanya. Maka momen tease dari CDPR itu sangat tepat untuk kembali membangkitkan antusias fans akan game RPG itu.

Saat ini, informasi lebih lanjut mengenai akan seperti apa konten itu masih belum diberikan. Hanya ada tanggal saja, yaitu 10 Desember untuk Cyberpunk yang mungkin akan menjadi konten untuk rayakan ultahnya, Solomon Reed pada 12 Desember, dan Song So Mi (Songbird) pada 29 Desember.

Apakah Anda punya harapan tersendiri mengenai konten baru yang akan datang untuk Cyberpunk 2077 pada Desember ini?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…

PlayStation

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…

Nintendo

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…