World War Z Umumkan Campaign Kolaborasi Dengan The Walking Dead

Reading time:
December 21, 2025
Saber Interactive resmi mengumumkan konten terbaru untuk World War Z yang akan berkolaborasi dengan The Walking Dead.

Saber Interactive resmi umumkan bahwa lembaran kisah selanjutnya untuk World War Z merupakan kolaborasi langsung dengan serial zombie populer The Walking Dead. Konten ini akan meluncur pada Januari 2026 dan menjanjikan pengalaman bermain yang lebih fokus pada ceritanya.

Pengumuman tersebut dituangkan ke dalam trailer yang perlihatkan adanya tiga chapter cerita baru, menghadirkan ancaman undead tanpa henti. Menariknya, pemain juga dapat menggunakan karakter ikonik dari semesta The Walking Dead seperti Rick Grimes, Michonne, Negan, dan Daryl Dixon, lengkap dengan identitas dan gaya bertarung khas mereka seperti di filmnya.

world war z world war z

Secara konsep, kolaborasi ini terasa wajar. Pasalnya, World War Z memang dikenal dengan serangan zombie berskala besar dan gameplay kooperatif, sementara The Walking Dead kuat di sisi karakter dan narasi yang jadikan serial TV itu sangat disukai. Perpaduan keduanya pasti akan memberi variasi pengalaman bermain yang lebih sinematik, tanpa mengorbankan identitas gameplay inti dari World War Z sendiri.

Kolaborasi ini akan tersedia di berbagai platform, termasuk PlayStation 4, PlayStation 5, Xbox One, Xbox Series X|S, dan PC. Dengan rilis yang begitu dekat, Saber Interactive kemungkinan akan membagikan detail lanjutan, mulai dari mekanik khusus hingga konten tambahan dalam waktu dekat.

Apakah Anda tertarik untuk memainkan kolaborasi ini ketika rilis nanti?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…

PlayStation

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…

Nintendo

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…