Monster Hunter: World Tetap Akan Dapatkan DLC Gratis

Reading time:
August 25, 2017
mh world new11

Hampir sebagian besar gamer saat ini sepertinya tidak lagi sabar untuk segera mencicipi Monster Hunter: World yang rencananya akan dirilis pada awal tahun 2018 mendatang. Setelah selama ini meluncur sebagai produk yang terasosiasi kuat pada hanheld, pengumuman mengejutkan Capcom di panggung utama Sony di E3 2017 tersebut langsung menarik perhatian. Apalagi, untuk mempertahankan hype, Capcom juga rutin berbagi informasi baru dari sekedar fitur teranyar yang hendak diimplementasikan hingga ragam senjata yang akan diusung. Kini, mereka juga hadir dengan berita baik yang sudah lama Anda tunggu.

Berbicara dengan situs gaming – Polygon, Capcom menegaskan komitmen untuk melanjutkan skema DLC seperti yang sempat mereka terapkan di seri Monster Hunter handheld selama ini. Hal ini diungkapkan oleh sang producer – Ryozo Tsujimoto di ajang Gamescom 2017. Monster Hunter: World dipastikan akan mendapatkan dukungan DLC gratis yang berisikan lebih banyak quest nantinya. Dengan koneksi internet yang seringkali terhubung dengan konsol dan PC, mereka juga berencana untuk meracik desain DLC yang hanya tersedia dalam periode waktu tertentu saja.

Seperti seri handheld sebelumnya, Capcom memastikan bahwa MH: World juga akan mendapatkan DLC gratis nantinya.
Seperti seri handheld sebelumnya, Capcom memastikan bahwa MH: World juga akan mendapatkan DLC gratis nantinya.

Monster Hunter: World sendiri rencananya akan dirilis pada tahun 2018 mendatang, untuk Playstation 4, Xbox One, dan tentu saja – PC. Bagaimana dengan Anda sendiri? Tertarik untuk mencicipinya nanti?

Source: Polygon

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…

PlayStation

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…

Nintendo

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…