Rilis Battlefield V Ditunda!

Reading time:
August 30, 2018
battlefield v11 600x338 600x338

Terlalu percaya diri dan mengkhawatirkan adalah dua kombinasi reaksi yang tidak akan pernah ingin ditemukan oleh publisher di game raksasa mereka. Namun percaya atau tidak, hal inilah yang harus dirasakan oleh EA dan DICE dengan game shooter andalan mereka – Battlefield V. Bagaimana tidak? Terjepit di antara dua game raksasa – Call of Duty: Black Ops 4 dari Activision dan Red Dead Redemption2  dari Rockstar, Battlefield V yang menawarkan tema perang dunia dengan akurasi sejarah yang tidak terlalu jadi fokus memang tidak terlihat menggoda. Semuanya diperburuk dengan informasi data analis yang bahkan menyebut angka pre-order yang ada sejauh ini, menyedihkan. Untungnya, EA cukup cerdas.

Bersama dengan sebuah rilis pers resmi  yang mereka hadirkan, EA dan DICE secara resmi menunda rilis Battlefield V dari bulan Oktober ke bulan November 2018. Laura Miele – Chief Studio Officer Electronic Arts mengungkapkan bahwa ia yakin Battlefield V akan menjadi seri Battlefield terbaik sejauh ini. Namun menerima feedback dari gamer, terutama dari event Gamescom, EA merasa butuh waktu lebih banyak untuk melakukan pengaturan final terkait game ini dan menjamin sebuah pengalaman gaming yang memang optimal dengannya.

battlefield v 1
Dirilis lebih lama 1 bulan, Battlefield V kini akan meluncur tanggal 20 November 2018.

Battlefield V kini akan ditunda sekitar 1 bulan lamanya, kini dirilis pada tanggal 20 November 2018 mendatang untuk Playstation 4, Xbox One, dan tentu saja – PC. Bagaimana menurut Anda? Langkah cerdas atau tidak untuk EA dan DICE?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…

PlayStation

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…

Nintendo

June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…