Fallout: Shadow of Boston Ternyata Hoax!

Reading time:
November 6, 2014
fallout new vegas

Para fans Fallout saat ini tak ubahnya rumput ilalang kering yang begitu sensitif terhadap api rumor, sekecil apapun. Harapan untuk menikmati sebuah seri Fallout terbaru, apalagi dengan rilis konsol generasi terbaru yang sudah mulai matang, begitu besar. Mengapa? Karena secara logika, eksistensi seri terbaru Fallout bukanlah masalah “iya atau tidak”, tetapi lebih pada pertanyaan “kapan”. Akan menjadi keputusan yang sangat tidak masuk akal bagi Bethesda untuk tiba-tiba mematikan franchise ini dan tidak lagi tertarik untuk mengembangkan seri terbaru. Tidak heran jika banyak gamer yang gembira, termasuk kami, ketika rumor soal eksistensi Fallout: Shadow of Boston menyebar kemarin. Namun sayang, kebahagiaan ini tidak berlangsung lama.

Nama ini merebak setelah sebuah pendaftaran merk dagang terjadi di Jerman, dengan memuat nama Bethesda di dalamnya. Dengan keterangan produk yang secara eksplisit dideskripsikan sebagai sebuah video game, Fallout: Shadow of Boston disinyalir merupakan proyek game Fallout terbaru yang memang sudah dirumorkan cukup lama. Tetapi rumor ini ternyata berakhir omong kosong. Dalam klarifikasi yang mereka lemparkan lewat akun Twitter resmi, Bethesda secara tegas membantah eksistensi Fallout: Shadow of Boston. Mereka menyebutnya sebagai hoax dan informasi ini sama sekali tidak bersumber dari kantor Bethesda.

Oh, c'mon!!
Oh, c’mon!!

Masih belum jelas siapa yang bertanggung jawab dan cukup iseng untuk membuat laporan merk dagang palsu dan menumbuhkan harapan jutaan gamer di seluruh dunia ini. So, no new Fallout yet, Bethesda? Awww..

 

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…

PlayStation

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…

Nintendo

June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…