The Witcher 3 Rilis Trailer Epik Anyar

Reading time:
May 8, 2015

Semakin tidak sabar, semakin sulit menunggu, setiap detik waktu yang bergerak menuju tanggal 19 Mei 2015 seolah berdetak jauh lebih lambat dari yang seharusnya. Namun sebagai gamer, tidak ada lagi yang bisa kita lakukan selain bersabar dan menunggu datangnya The Witcher 3: Wild Hunt dari CD Projekt. Berita terbaiknya? Sang developer sendiri sudah mengkonfirmasi bahwa proyek ini sudah rampung dikerjakan dan siap didistribusikan, yang berarti, tidak ada lagi penundaan. Yang kita butuhkan sekarang adalah ekstra energi  dan berharap agar belasan hari ke depan datang lebih cepat. Satu yang pasti, CD Projekt tidak membuat proses penantian ini lebih mudah.

Semakin dekat ke tanggal rilis, The Witcher 3: Wild Hunt justru kian gencar melemparkan serangkaian konten promo baru, dari screenshot hingga trailer teranyar yang begitu menggoda. Mereka baru saja merilis trailer baru bertajuk ”Rage & Steel” yang memperlihatkan aksi Geralt yang tampaknya tak segan untuk mencabut nyawa siapapun, monster hingga manusia sekalipun. Di belakang trailer, Anda bisa melihat sedikit aksi sang tokoh protagonis wanita – Ciri yang juga terlihat tidak kalah mematikan. Semua hal yang Anda impikan dari sebuah game RPG seolah kian menguat setelah melihat trailer epik teranyar ini.

The witcher 3 rage and steel (1) The witcher 3 rage and steel (2) The witcher 3 rage and steel (3) The witcher 3 rage and steel (4) The witcher 3 rage and steel (5) The witcher 3 rage and steel (6) The witcher 3 rage and steel (7) The witcher 3 rage and steel (8) The witcher 3 rage and steel (9) The witcher 3 rage and steel (10) The witcher 3 rage and steel (11) The witcher 3 rage and steel (12) The witcher 3 rage and steel (13) The witcher 3 rage and steel (14) The witcher 3 rage and steel (15) The witcher 3 rage and steel (16) The witcher 3 rage and steel (17) The witcher 3 rage and steel (18) The witcher 3 rage and steel (19) The witcher 3 rage and steel (20) The witcher 3 rage and steel (21) The witcher 3 rage and steel (22) The witcher 3 rage and steel (23) The witcher 3 rage and steel (24) The witcher 3 rage and steel (25) The witcher 3 rage and steel (26) The witcher 3 rage and steel (27) The witcher 3 rage and steel (28) The witcher 3 rage and steel (29) The witcher 3 rage and steel (30) The witcher 3 rage and steel (31)

The Witcher 3: Wild Hunt sendiri akan meluncur pada 19 Mei 2015 mendatang untuk Playstation 4, Xbox One, dan tentu saja – PC. 11 hari lagi..

My reaction right now..
come..come..come..come..

 

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…

PlayStation

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…

Nintendo

June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…