NVIDIA – JagatPlay Giveaway: 1 VGA DA GTX 950 2GB DDR5 StormX Dual Series GRATIS!

Reading time:
June 29, 2016
Kuis-JP-DA

 

Pascal akhirnya tiba. Arsitektur terbaru NVIDIA ini memulai debutnya April lalu pada acara GTC NVIDIA dalam bentuk prosesor yang diberi nama, Tesla P100 HPC yang berbasiskan pada silikon GP100 yang besar. Debut graphic card konsumer berbasiskan arsitektur Pascal ini datang pada awal bulan Mei lalu, dalam bentuk GeForce GTX 1080 dan GeForce GTX 1070.

Arsitektur Pascal ini akan melanjutkan kejayaan Maxwell yang berlangsung sejak 2014 hingga awal 2016 berkat graphic card bertenaga dan efisien seperti GTX 980 Ti dan GTX Titan X. Kedua graphic card tersebut memang menunjukkan performa monster dengan konsumsi daya yang efisien.

NVIDIA bekerja sama dengan JagatReview hendak menyelenggarakan kuis, membuka kesempatan bagi Anda untuk mendapatkan 1 VGA Digital Alliance GTX950 2GB DDR5 128 bit StormX Dual Series secara GRATIS! Caranya? Sangat mudah dan sederhana. Anda tinggal mengikuti rangkaian instruksi di bawah ini.

Pertanyaannya:

  1. Sebutkan dua fitur andalan GT10 (Pascal) NVIDIA!
  2. Pilih 1 angka dari 001 – 950 (bebas memilih, tetapi hanya satu angka saja!)
contoh

Perlu diingat :

  • Tidak ada batasan untuk jumlah kata dan huruf
  • Tuliskan nama di bagian jawaban yang sesuai dengan kartu identitas (KTP / Kartu Pelajar / SIM)
  • Satu nama hanya boleh mengirimkan satu komentar, namun bebas untuk melakukan editing selama periode lomba berlangsung
  • Tidak diperkenankan menyebutkan atau membandingkan sponsor atau hadiah dengan produk kompetitor yang lain
  • Komentar lomba ditulis di artikel lomba ini.
  • Semua komentar yang tidak berhubungan dengan lomba akan dihapus.

Syarat:

  • Menjawab dua Pertanyaan di atas dengan benar! Untuk referensi jawaban, Anda bisa menuju artikel ini. Tentu saja, Anda harus memilih 1 angka dari 1 – 950 untuk jawaban kedua.
  • Bagikan (post/share) video di bawah ini di akun Facebook Anda masing-masing dalam status “Public”.

  • Berbagi (post/share) artikel kuis ini NVIDIA – JagatPlay Giveaway: 1 VGA Digital Alliance GTX 950 2GB DDR5 128 bit StormX Dual Series Gratis!” di akun Facebook Anda masing-masing, juga dalam status “Public”.
DA nvidia-indonesia

 

Syarat dan Ketentuan Tambahan

  • Peserta harus warga negara Indonesia dan bertempat tinggal di wilayah Indonesia.
  • Setiap peserta hanya bisa memberikan jawaban sekali selama periode kuis ini. Bila peserta memberikan lebih dari 1 jawaban, maka hanya jawaban pertama yang disertakan dalam kuis.
  • Jawaban yang valid adalah jawaban yang diberikan selama periode kuis dibuka, yaitu mulai dari tanggal 29 Juni 2016 hingga tanggal 12 Juli 2016.
  • Kontes akan ditutup pada hari Selasa, 12 Juli 2016 pukul 23:59. 
  • Pemenang yang namanya tidak sesuai dengan nama KTP/SIM/ Kartu Pelajar yang masih berlaku dianggap tidak sah dan akan dianulir.
  • Bagi para pemenang yang berdomisili di Jakarta dan sekitarnya dapat mengambil hadiahnya langsung di kantor Jagat Review. Sementara mereka yang berdomisili di luar Jakarta, biaya pengiriman hadiah menjadi tanggung jawab pemenang lomba.
  • Pemenang lomba yang tidak melakukan Share, akan otomatis dianulir.
  • Pemenang wajib memberikan foto diri bersama dengan hadiah yang telah dimenangkan lewat message Facebook Jagat Play.
  • Keputusan panitia adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

 

 

 

 

 

KUIS DITUTUP!

 

 

 

Tertarik dengan kuis lain? NVIDIA juga menyelenggarakan kuis berhadiah 2 game Overwatch / minggu dan 1 buah GTX 1080 di akhir periode lomba di akun Facebook resmi mereka. Anda bisa mengunjunginya dengan masuk ke gambar di bawah ini.

10_Perfected_Challenge_297x267_Web_Banners

 

Load Comments

PC Games

February 6, 2024 - 0

Menjajal Honkai Star Rail 2.0: Selamat Datang di Penacony, Semoga Mimpi Indah! 

Honkai Star Rail akhirnya memasuki versi 2.0 dengan memperkenalkan dunia…
December 14, 2023 - 0

Menjajal Prince of Persia – The Lost Crown: Kini Jadi Metroidvania!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh 5 jam pertama Prince of…
December 13, 2023 - 0

JagatPlay: Menikmati Festival Kenangan Teyvat Genshin Impact di Jakarta!

Seperti apa keseruan yang ditawarkan oleh event Festival Kenangan Teyvat…
December 7, 2023 - 0

Preview Zenless Zone Zero (ZZZ) Closed Beta 2: HoYoVerse Naik Level!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh masa closed beta 2 Zenless…

PlayStation

March 27, 2024 - 0

Menjajal DEMO Stellar Blade: Sangat Berbudaya!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh demo Stellar Blade ini? Mengapa…
March 22, 2024 - 0

Review Rise of the Ronin: Jepang Membara di Pedang Pengembara!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Rise of the Ronin ini?…
March 21, 2024 - 0

JagatPlay: Wawancara Eksklusif dengan Yosuke Hayashi dan Fumihiko Yasuda (Rise of the Ronin)!

Kami sempat berbincang-bincang dengan Yosuke Hayashi dan Fumihiko Yasuda terkait…
March 19, 2024 - 0

Review Unicorn Overlord: Kuda, Tahta, Wanita!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Unicorn Overlord ini? Mengapa kami…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…