Horizon Zero Dawn Kalahkan Zelda di Inggris

Reading time:
March 7, 2017
Horizon Zero Dawn jagatplay (180)

Tiga bulan di tahun 2017 ini memang bisa disebut sebagai bulan yang “manis” untuk para penikmat industri game di seluruh dunia. Bagaimana tidak? Hanya dalam kurun waktu singkat di tahun 2017 tersebut saja, kita disuguhi dengan banyak game-game raksasa yang berakhir dengan kualitas yang pantas untuk diacungi jempol. Dari daftar panjang yang ada, Sony sepertinya menjadi yang paling konsisten dengan judul-judul eksklusif yang berakhir memesona, seperti Horizon Zero Dawn dari Guerrilla Games misalnya. Kualitas yang membuatnya mampu bersaing dengan sangat baik di pasar Inggris.

Situs Eurogamer menyebut bahwa Horizon Zero Dawn berhasil “naik pangkat” menjadi rilis franchise terbaru Sony di pasar Inggris sejauh ini, mengalahkan No Man’s Sky yang sempat memegang predikat itu sebelumnya. Ia juga menjadi rilis tersukses di Playstation 4 setelah Uncharted 4: A Thief’s End. Seberapa sukses? Cukup untuk mengunci posisi aman peringkat pertama dari beberapa game raksasa, termasuk yang sangat diantisipasi – Legend of Zelda: Breath of the Wild yang dirilis untuk Nintendo Wii U dan Nintendo Switch. Lantas, siapa saja yang berhasil meraih posisi 10 besar di Inggris untuk minggu lalu? Ini dia:

Horizon berhasil mengalahkan rilis Zelda: Breath of the Wild dan menjadi yang tertinggi di pasar Inggris.
Horizon berhasil mengalahkan rilis Zelda: Breath of the Wild dan menjadi yang tertinggi di pasar Inggris.
  1. Horizon Zero Dawn
  2. Legend of Zelda: Breath of the Wild
  3. GTA V
  4. 1-2 Switch
  5. For Honor
  6. FIFA 17
  7. Super Bomberman R
  8. Rocket League
  9. Sniper Elite 4
  10. Battlefield 1

Bagaimana dengan Anda sendiri? Berapa banyak dari Anda yang memainkan setidaknya satu game di antara daftar tersebut?

Load Comments

PC Games

September 8, 2023 - 0

Review HoneyCome: Kelewat Nakal, Kelewat Mahal!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh HoneyCome? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
July 12, 2023 - 0

Review DOTA 2 (Edisi 10 Tahun): Masih Ketagihan!

Bagaimana sensasi memainkan DOTA 2 di usianya yang kini menginjak…
April 6, 2023 - 0

Review Troublemaker: Hasrat Tinggi tapi Impotensi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Troublemaker di versi akhir? Apa…
January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…

PlayStation

September 25, 2023 - 0

Review Mortal Kombat 1: Tetap, Mutilasi Adalah Solusi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Mortal Kombat 1 ini? Mengapa…
September 20, 2023 - 0

Review The Crew Motorfest: Aloha, Mari Balap Bahagia!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh The Crew Motorfest? Mengapa kami…
September 13, 2023 - 0

Review Baldur’s Gate 3: Emang Boleh RPG Sekeren dan Seadiktif Ini?

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Baldur’s Gate 3? Mengapa kami…
September 8, 2023 - 0

Review Sea of Stars: Paket Lengkap Rasa Klasik!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Sea of Stars? Mengapa kami…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…