Shenmue III Lepas Beberapa Screenshot Terbaru

Reading time:
February 26, 2018
shenmue 3 600x305 1

Dari sebuah franchise yang seri kelanjutannya sudah begitu diimpikan dan dinginkan, menjadi kenyataan yang kini tinggal menunggu waktu untuk bisa dijajal secara langsung. Hype terkait proyek teranyar Yu Suzuki dan YS Net via Shenmue III memang begitu kuat. Dengan dipastikannya Deep Silver yang kini berada di tangan THQ Nordic sebagai publisher, ia kian memperlihatkan bentuk yang menjanjikan, setidaknya dari sisi visual. Karena percaya atau tidak, kritik pedas tersebut memang sempat mengemuka di trailer perdana yang mereka rilis. Trailer yang memperlihatkan desain karakter tanpa ekspresi emosi sama sekali. Setidaknya, untuk permasalahan yang satu ini, kita tidak perlu lagi banyak mengkhawatirkannya.

YS Net akhirnya merilis serangkaian screenshot terbaru menyambut Monaco Anime Game International Conferences (MAGIC) 2018 yang tengah berlangsung. Empat buah screenshot ini tentu memperlihatkan kualitas visual in-game yang lebih baik daripada apa yang kita lihat selama ini, setidaknya dari sisi pencahayaan dan ekspresi wajah karakter yang ada. Sayangnya, YS Net sendiri tidak berbagi banyak detail bersama dengan rilis gambar-gambar teranyar ini.

shenmue 3 magic 20182 shenmue 3 magic 20181 shenmue 3 magic 2018 shemue 3 magic 2018

Shenmue III rencananya akan dirilis pada paruh kedua tahun 2018 mendatang, untuk Playstation 4 dan PC. Berapa banyak dari Anda yang menunggu game yang satu ini?

Load Comments

PC Games

November 22, 2023 - 0

Menjajal Pre-Alpha RIFTSTORM: Ini Beneran Game Indonesia??!

Aksi jajal demo pre-alpha RIFTSTORM kami membangkitkan rasa optimisme tinggi.
November 17, 2023 - 0

Menjajal DEMO Whisper Mountain Outbreak: Game Multiplayer Lokal Potensial!

Game Indonesia terbaru dari Toge Productions - Whisper Mountain Outbreak…
October 11, 2023 - 0

Menikmati Restoran Honkai Star Rail Jakarta: Si Kereta Bintang Akhirnya Tiba!

Restoran Honkai Star Rail akhirnya tiba di Jakarta! Bagaimana suasananya?
September 8, 2023 - 0

Review HoneyCome: Kelewat Nakal, Kelewat Mahal!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh HoneyCome? Mengapa kami menyebutnya sebagai…

PlayStation

November 23, 2023 - 0

Review Tales of Arise – Beyond The Dawn: Potensi yang Tak Digali!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Tales of Arise - Beyond…
November 13, 2023 - 0

Review Like a Dragon Gaiden: Seperti Sebuah Mimpi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Like a Dragon Gaiden: The…
November 8, 2023 - 0

Review Alan Wake 2: Game Supernatural Super!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Alan Wake 2 ini? Mengapa…
November 6, 2023 - 0

Review Call of Duty – Modern Warfare III (Campaign): Jelas Semakin Malas!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign Call of Duty…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…