Fortnite Mobile Raih Pendapatan 28 Miliar Rupiah / Hari

Reading time:
July 25, 2018
fortnite ios1

Mengejar pasar mobile adalah salah satu strategi yang efektif bagi banyak franchise raksasa, untuk mendulang ekstra uang. Fakta bahwa ponsel pintar kini sudah cukup kuat untuk menangani beragam game-game yang kompleks, dengan potensi para gamer casual yang mungkin tidak berkeberatan mengeluarkan sedikit uang ekstra untuk membeli in-game digital, namun tidak memiliki konsol ataupun PC, membuatnya jadi kebijakan yang populer. Hal inilah yang juga dilakukan Epic Games dengan game battle-royale mereka – Fortnite. Waluapun baru tersedia hanya untuk perangkat berbasis iOS saja, ia sudah meraih keuntungan besar.

Berdasarkan dari laporan badan riset – Sensor Tower Store Intelligence yang dilansir oleh GamesINdustry.biz, Epic Games disebut-sebut meraih pendapatan yang terhitung fantastis untuk Fornite versi mobile yang hanya ini tersedia untuk perangkat berbasis iOS saja. Game ini meraih pendapatan rata-rata sekitar USD 2 juta atau sekitar 28 Miliar Rupiah untuk setiap harinya! Bahkan, di tanggal 13 Juli 2018 kemarin dimana Season 5 pertama kali diluncurkan, ia sempat menyentuh angka hingga USD 3 juta / hari! Mengingat fakta bahwa ini hanya meluncur dari perangkat iOS saja, angka ini tentu terhitung fantastis.

fortnite ios
Walaupun hanya tersedia untuk iOS saja saat ini, Epic Games kabarnya mendulang sekitar 28 miliar Rupiah / hari.

Epic Games sendiri juga berencana untuk merilis Fortnite mobile untuk perangkat Android sebelum tahun 2018 ini berakhir, walaupun tidak menetapkan tanggal rilis pasti, tetap dengan format free to play andalannya. Great job, Epic Games!

Source: GamesIndustry.biz

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…