Resident Evil 3 Remake untuk 2020?

Reading time:
November 22, 2019
resident evil 3 remake 600x338 1

Setidaknya tiga buah proyek memesona yang mengembalikan kepercayaan gamer pada kebijakan yang mereka ambil, namun tercederai dengan pengenalan Project Resistance yang hadir sebagai game berfokus multiplayer yang tidak diminta oleh fans manapun, hubungan gamer dengan Capcom memang mengalami pasang surut selama beberapa tahun terakhir ini. Walaupun demikian tetap ada rasa optimisme yang tinggi mengingat Capcom terus menyuarakan komitmen mereka untuk terus mengeksplorasi franchise andalan sekaligus beberapa judul yang saat ini terhitung “tewas”. Spekulasi baru yang lebih gila? Resident Evil 3 Remake kabarnya akan meluncur untuk 2020 mendatang.

Capcom sendiri memang belum angkat bicara. Namun rumor soal rilis Resident Evil 3 Remake ini datang dari setidaknya dua sumber – situs berita VGC yang selama ini terkenal cukup reliable, yang menyebut bahwa informasi ini terkonfirmasi dari beberapa sumber berbeda dan channel Youtube – Spawn Wave yang sempat membocorkan dengan tepat informasi soal Elden Ring beberapa bulan lalu sebelum resmi diumumkan oleh From Software. Capcom kabarnya akan segera melemparkan pengumuman resmi untuk Resident Evil 3 Remake ini dalam beberapa bulan ke depan.

resident evil 3 600x333 1
Dua sumber informasi yang lumayan reliable mengamini rumor bahwa Capcom akan merilis Resident Evil 3 Remake di tahun 2020 mendatang.

Kesuksesan finansial dan kritik yang berhasil dicapai oleh proyek Remake sebelumnya – Resident Evil 2 Remake memang membuat Capcom tergoda untuk mengeksplorasi lebih banyak opsi remake seperti ini. Apakah memang benar kita akan berkesempatan untuk bertarung kembali dengan Nemesis di tahun 2020 mendatang? Ataukah rumor ini akan berujung menjadi omong kosong belaka? Kita tunggu saja pengumuman resmi dari Capcom.

Source: VGC

Load Comments

PC Games

April 6, 2023 - 0

Review Troublemaker: Hasrat Tinggi tapi Impotensi!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Troublemaker di versi akhir? Apa…
January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…
October 18, 2022 - 0

Review Uncharted Legacy of Thieves (PC): Drake Pindah Rumah!

Seperti apa performa dan fitur yang ditawarkan oleh Uncharted Legacy…
September 23, 2022 - 0

Review IMMORTALITY: Misteri Dalam Misteri Dalam Misteri!

Apa yang sebenarnya  ditawarkan oleh IMMORTALITY? Mengapa kami menyebutnya game…

PlayStation

May 26, 2023 - 0

Wawancara dengan Hiroshi Takai & Koji Fox (Final Fantasy XVI)!

Kami sempat berbincang-bincang dengan Hiroshi Takai dan Koji Fox dari…
May 26, 2023 - 0

Menjajal Final Fantasy XVI: Kini Dewasa, Penuh Gairah!

Seperti apa impresi 4 jam pertama kami dengan Final Fantasy…
May 8, 2023 - 0

Review Horizon Forbidden West – Burning Shores: Playstation 5 Pamer Kekuatan!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Horizon Forbidden West – Burning…
April 18, 2023 - 0

Review Dead Island 2: Akhirnya Datang Juga!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dead Island 2? Apakah ia…

Nintendo

May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
August 4, 2022 - 0

Preview Xenoblade Chronicles 3: Seperti Sebuah Keajaiban!

Kesan pertama apa yang ditawarkan Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…