HADES Menang Game of the Year D.I.C.E Awards 2021

Reading time:
April 23, 2021
dice awards 2021

Fakta bahwa kita sudah memasuki pertengahan tahun bukan berarti kita tidak akan lagi disambut dengan acara-acara penghargaan video game yang berfokus membicarakan produk di tahun 2020 kemarin. Salah satu yang baru saja diselenggarakan adalah D.I.C.E Awards yang akhirnya mengumumkan siapa saja yang mereka anggap pantas untuk disambut sebagai yang terbaik di antara yang terbaik di persaingan panas tahun lalu. Tentu saja, seperti pakem seharusnya, ia juga dibagi ke dalam beragam kategori yang seharusnya.

Untuk D.I.C.E Awards 2021 (yang tidak sama dengan DICE – developer untuk seri Battlefield), HADES lah yang muncul sebagai game yang paling dominan. Tidak hanya berhasil menyabet gelar sebagai Game of the Year saja, ia juga menguasai 5 kategori yang lain. Pemenang kedua terbesar adalah Sony yang berhasil mengunci kategori lain lewat performa 4 game – Dreams, The Last of Us Part II, Spider-Man: Miles Morales, dan juga Ghost of Tsushima. Lantas, siapa saja yang memenangani D.I.C.E Awards 2021? Ini lah daftar lengkapnya:

hades
HADES menang 5 penghargaan D.I.C.E Awards 2021, termasuk Game of the Year.
  • Game of the Year: HADES
  • Outstanding Achievement in Game Direction: HADES
  • Outstanding Achievement in Game Design: HADES
  • Action Game of the Year: HADES
  • Adventure Game of the Year: Ghost of Tsushima
  • Family Game of the Year: Animal Crossing – New Horizons
  • Fighting Game of the Year: Mortal Kombat 11 Ultimate
  • Racing Game of the Year: Mario Kart Live – Home Circuit
  • RPG Game of the Year: Final Fantasy VII Remake
  • Sports Game of the Year: Tony Hawk’s Pro Skater 1+2
  • Strategy / Simulation Game of the Year: Microsoft Flight Simulator
  • Immersive Reality Game of the Year: Half-Life Alyx
  • Mobile Game of the Year: Legends of Runeterra
  • Online Game of the Year: Fall Guys – Ultimate Knockout
  • Outstanding Achievement in Animation: The Last of Us Part II
  • Outstanding Achievement in Art Direction: Ghost of Tsushima
  • Outstanding Achievement in Character: Miles (Spider-Man: Miles Morales)
  • Oustanding Achievement in Original Music Composition: Ghost of Tsushima
  • Oustanding Achievement in Audio Design: Ghost of Tsushima
  • Oustanding Achievement in Story: The Last of Us Part II
  • Outstanding Technical Achievement: DREAMS
  • Immersive Reality Technical Achievement: Half-Life Alyx
  • Oustanding Achievement for an Indie Game: HADES

Bagaimana menurut Anda sendiri? Setuju dengan pilihan-pilihan pemenang untuk setiap kategori di atas?

Load Comments

PC Games

January 20, 2023 - 0

Review A Space for the Unbound: Standar Tertinggi Game Indonesia Saat Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh A Space for the Unbound?…
October 18, 2022 - 0

Review Uncharted Legacy of Thieves (PC): Drake Pindah Rumah!

Seperti apa performa dan fitur yang ditawarkan oleh Uncharted Legacy…
September 23, 2022 - 0

Review IMMORTALITY: Misteri Dalam Misteri Dalam Misteri!

Apa yang sebenarnya  ditawarkan oleh IMMORTALITY? Mengapa kami menyebutnya game…
August 19, 2022 - 0

Review Cult of the Lamb: Menyembah Setan Sambil Bertani!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Cult of the Lamb ini?…

PlayStation

March 29, 2023 - 0

Review Resident Evil 4 Remake: Mengulang Sebuah Keajaiban!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Resident Evil 4 Remake ini?…
March 15, 2023 - 0

Review Resident Evil Village (VR): Panik? Panik Lah!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Resident Evil Village dalam mode…
February 28, 2023 - 0

Wawancara dengan Naoki Yoshida (Final Fantasy XVI)!

Kami berkesempatan untuk mewawancarai otak Final Fantasy XVI - Naoki…
February 28, 2023 - 0

Impresi Final Fantasy XVI: Langsung Kandidat Game of the Year 2023!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Final Fantasy XVI? Mengapa kami…

Nintendo

November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
August 4, 2022 - 0

Preview Xenoblade Chronicles 3: Seperti Sebuah Keajaiban!

Kesan pertama apa yang ditawarkan Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…
April 6, 2022 - 0

Review Kirby and The Forgotten Land: Ini Baru Mainan Laki-Laki!

Lantas, apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Kirby and the Forgotten…