Digimon Survive Lepas Teaser

Reading time:
March 17, 2022

Selama pandemi COVID-19, ada begitu banyak proyek game di luar sana yang sama sekali tidak jelas nasibnya. Padahal, terlihat di atas permukaan, konsep yang hendak didorong terlihat sudah solid dan jelas. Hal inilah yang sepertinya pantas untuk mendefinisikan apa yang terjadi dengan Digimon Survive di bawah bendera Bandai Namco. Kita sudah sempat mendapatkan perkenalan karakter hingga konfirmasi soal genre strategi yang akan ia dorong. Sayangnya, alih-alih dilepas dalam waktu yang cepat, ia terus mengalami penundaan demi penundaan. Berita baiknya? Setidaknya titik terang kini muncul.

Bandai Namco tiba-tiba secara aktif mulai memperkenalkan Digimon Survive kembali ke industri game. Lewat teaser baru berdurasi 2 menit yang ia lepas, ia datang seolah hendak mengingatkan gamer apa yang akan jadi esensi Digimon Survive nantinya. Teaser ini memperkenalkan ragam karakter, digimon yang mereka andalkan, dan pendekatan estetika untuk sisi cerita yang disajikan via percakapan dan cut-scene. Sejauh mata memandang, Digimon Survive sepertinya masih mempertahankan genre strategi yang sudah ia bawa sejak teaser pertama.

digimon survive
Seolah hendak mengingatkan gamer kembali, Digimon Survive lepas teaser baru.

Bandai Namco sendiri masih belum mengumumkan tanggal rilis pasti untuk Digimon Survive, selain kepastian jendela untuk tahun 2022 ini via Playstation 4, Xbox One, NIntendo Switch, dan tentu saja – PC. Bagaimana dengan Anda? Masih menantikan seri ini?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…
June 12, 2024 - 0

Preview My Lovely Empress: Racun Cinta Raja Racikan Dev. Indonesia!

Lantas, apa yang sebenarnya ditawarkan oleh My Lovely Empress di…
February 6, 2024 - 0

Menjajal Honkai Star Rail 2.0: Selamat Datang di Penacony, Semoga Mimpi Indah! 

Honkai Star Rail akhirnya memasuki versi 2.0 dengan memperkenalkan dunia…

PlayStation

September 5, 2024 - 0

Review ASTRO BOT: Game Platformer Terbaik Playstation Sejauh Ini!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Astro Bot ini? Mengapa kami…
August 26, 2024 - 0

Review Black Myth – Wukong: Liar, Nakal, Brutal!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Black Myth: Wukong ini? Mengapa…
August 9, 2024 - 0

Review Elden Ring – Shadow of the Erdtree: Tidak Bebas dari Kritik!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Elden Ring - Shadow of…
July 17, 2024 - 0

Review Kunitsu-Gami: Antara Suka Atau Benci!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Kunitsu-Gami ini? Apa yang membuat…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…