Hak Film Tomb Raider Pindah Tangan, Alicia Vikander Diganti

Reading time:
July 29, 2022
tomb raider alicia vikander

Menyebutnya sebagai sebuah film adaptasi video game yang cukup setia dengan sumber materi memang tidak berlebihan. Ketika banyak judul yang sama bergerak melenceng jauh, ia menawarkan hampir semua hal yang sempat ditawarkan Crystal Dynamics di seri reboot-nya, lengkap dengan aktris pemeran utama – Alicia Vikander yang terlihat cocok memerankan Lara Croft muda. Benar sekali, kita tentu tengah bicara soal  film Tomb Raider yang sebenarnya sempat direncanakan akan punya sekuel. Namun situasi berubah dan kini film yang satu ini berada dalam situasi penuh ketidakpastian.

Kegagalan pemilik hak sebelumnya – MGM untuk melepas seri sekuel seperti jadwal yang ditentukan sebelumnya, membuat hak guna atas franchise film Tomb Raider kini lepas dan berujung diperebutkan. Siapa yang berhasil mendapatkannya memang belum dipastikan, namun banyak pihak tertarik. Satu yang pasti, berita ini juga datang dengan kepastian bahwa aktris Alicia Vikander tidak lagi akan memerankan Lara Croft dan akan berujung diganti. Siapa yang akan menggantikannya?  Untuk saat ini juga belum ada kepastian.

tomb raider 1 reboot
Hak atas film Tomb Raider kini berganti pihak, yang juga diikuti dengan digantinya aktris Alicia Vikander sebagai Lara Croft.

Belum ada informasi pula apakah film Tomb Raider selanjutnya akan meneruskan cerita sebelumnya atau akan datang dengan timeline baru. Bagaimana menurut Anda? Aktris mana yang menurut Anda cocok untuk memerankan Lara Croft nanti?

Source: Deadline

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…
July 3, 2024 - 0

Review Wuthering Waves: Penuh Pasang dan Surut!

Apa yang ditawarkan oleh Wuthering Waves? Mengapa kami menyebutnya sebagai…
June 28, 2024 - 0

Impresi Zenless Zone Zero (Build Terbaru): Lebih Cepat, Lebih Ketat!

Kami berkesempatan menjajal build terbaru Zenless Zone Zero. Apakah kami…

PlayStation

December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…
November 13, 2024 - 0

Review Dragon Age – The Veilguard: Seru Tanggung karena Canggung!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Age: The Veilguard ini?…
November 1, 2024 - 0

Preview Dragon Quest III HD-2D Remake: Sebuah Mesin Waktu!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Dragon Quest III HD-2D Remake?…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…