Visual Death Stranding 2 Akan Makin Realistis?

Reading time:
February 3, 2023

 

death stranding 21

Perkembangan teknologi di video game memang selalu identik dengan kualitas visualisasi yang semakin realistis. Kita bahkan ada di titik yang tak lagi mudah membedakan mana karakterisasi digital seorang aktor atau aktris ternama dan mana yang sekadar foto diri mereka yang nyata. Mengandalkan Decima Engine sebagai basis untuk sang seri pertama, hal ini juga berhasil dicapai oleh Death Stranding dari Kojima Productions yang di kala itu dibangun untuk mesin yang semakin “menua” – Playstation 4. Berita baiknya? Visual tersebut sepertinya akan meningkat di seri kedua yang sudah diumumkan sebelumnya – Death Stranding 2.

Yang menarik? Visual yang lebih realistis tersebut tidak akan datang dari sisi teknis dan peningkatan dari Decima Engine itu sendiri. Ia akan datang perlakuan pada sistem tata cahaya untuk model karakter yang lebih baik. Hal ini diungkapkan oleh Hideo Kojima via akun Twitter-nya, dimana ia mengundang seorang Lighting Director – Nishiyama untuk mengajarkan para kru bagaimana cara memperlakukan efek tata cahaya di dunia nyata. Ini disebut Kojima sebagai pengalaman berharga karena kebanyakan tim-nya hanya melakukan ini dalam lingkup video game saja.

Referensi ini disebut Kojima akan bisa diaplikasikan di real-time engine untuk mencapai  kualitas gambar yang lebih realistis nantinya. Kojima sendiri belum berbicara banyak soal jendela rilis Death Stranding 2 yang sudah terkonfirmasi untuk Playstation 5. Apakah peningkatan ini akan signifikan? Kita tunggu saja.

Load Comments

PC Games

February 6, 2024 - 0

Menjajal Honkai Star Rail 2.0: Selamat Datang di Penacony, Semoga Mimpi Indah! 

Honkai Star Rail akhirnya memasuki versi 2.0 dengan memperkenalkan dunia…
December 14, 2023 - 0

Menjajal Prince of Persia – The Lost Crown: Kini Jadi Metroidvania!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh 5 jam pertama Prince of…
December 13, 2023 - 0

JagatPlay: Menikmati Festival Kenangan Teyvat Genshin Impact di Jakarta!

Seperti apa keseruan yang ditawarkan oleh event Festival Kenangan Teyvat…
December 7, 2023 - 0

Preview Zenless Zone Zero (ZZZ) Closed Beta 2: HoYoVerse Naik Level!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh masa closed beta 2 Zenless…

PlayStation

March 13, 2024 - 0

Review Final Fantasy VII Rebirth: Makin Cinta, Makin Ribet!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Final Fantasy VII Rebirth ini?…
March 12, 2024 - 0

Preview Rise of the Ronin: Tidak Sesulit Souls!

Bagaimana impresi pertama kami dengan Rise of the Ronin ini?…
February 21, 2024 - 0

Review TEKKEN 8: Program Keluarga Ber-Bencana!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh TEKKEN 8 ini? Mengapa kami…
February 15, 2024 - 0

Review HELLDIVERS 2: Pergi, Basmi, Kembali, atau Mati!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Helldivers 2 ini? Mengapa kami…

Nintendo

July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…
September 21, 2022 - 0

Review Xenoblade Chronicles 3: Salah Satu JRPG Terbaik Sepanjang Masa!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Xenoblade Chronicles 3? Mengapa kami…