PUBG Putuskan Untuk Tinggalkan PS4 & Xbox One

Reading time:
August 14, 2025
Bertambah lagi game live service yang tinggalkan dukungan untuk PS4 dan Xbox One, kali ini raksasa PUBG ikut hengkang.

Satu lagi game live service raksasa tinggalkan gamer console generasi lalu. Mengikuti jejak The First Descendant dan Genshin Impact, PUBG akhirnya putuskan untuk hentikan dukungan di platform PS4 dan Xbox One pada akhir 2025.

Keputusan itu tertuang pada website resmi game, dengan alasan akan fokuskan pengembangan game untuk platform generasi sekarang, seperti PS5 dan Xbox Series X|S. Melalui dukungan tersebut, diharapkan game battle royale itu bisa tampilkan visual yang lebih indah, frame rate lebih stabil, dan juga mengurangi masalah seperti crash.

PUBG

Menurut rencana, pemain game di PS4 dan Xbox One tidak akan bisa lagi bermain dan men-download pada 13 November 2025 kelak. Pihak developer juga berikan jaminan bahwa data pemain dari console generasi lalu itu akan dijaga, dan bisa diakses ketika bermain di PS5 atau Xbox Series X|S tanpa perlu proses tambahan.

Bagaimana menurut Anda mengenai keputusan PUBG untuk ikut tinggalkan pemain di PS4 dan Xbox One? Apakah Anda termasuk pemain yang akan terkena dampaknya?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…

PlayStation

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…

Nintendo

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…