Kingdom Hearts 3 Tembus 5 Juta Kopi

Reading time:
February 7, 2019
Kingdom Hearts 3 jagatplay part 2 111 1

Menjadi salah satu game yang paling diantisipasi di tahun 2019 ini, hype yang berkisar pada nama Kingdom Hearts 3 memang begitu kuat. Sora dkk akhirnya kembali dengan bentuk yang relevan dengan perkembangan teknologi saat ini, lengkap dengan kisah yang akhirnya menawarkan konklusi untuk saga Xehanort. Namun apalah arti sebuah hype tanpa data penjualan yang merefleksikan hal tersebut? Sejauh ini, setidaknya dari apa yang terjadi di pasar Jepang dan Inggris, Square Enix sepertinya “mendulang emas” dengannya. Cukup untuk mereka cukup bangga berbagi data penjualan yang berhasil ditorehkan dalam setidaknya 1 minggu terakhir ini.

5 juta kopi! Itulah angka yang berhasil dicatatkan oleh Kingdom Hearts 3 setelah rilisnya minggu lalu, tanggal 25 Januari di pasar Jepang dan tanggal 29 Januari di sisa region dunia yang lain. Angka tersebut tentu saja dicatatkan tidak hanya dari data penjualan versi fisik saja, tetapi juga digital. Square Enix menyebut bahwa Kingdom Hearts 3 kini resmi menjadi seri Kingdom Hearts paling cepat terjual di sepanjang sejarah franchise yang sudah berusia belasan tahun ini. Sementara untuk keseluruhan seri, dari Kingdom Hearts pertama untuk PS2 di tahun 2002 silam, telah terjual sebanyak 30 juta kopi.

Kingdom Hearts 3 jagatplay part 2 191 1
Kingdom Hearts 3 berhasil terjual 5 juta kopi di minggu pertama rilis, dalam bentuk fisik ataupun digital.

Kingdom Hearts 3 sendiri saat ini sudah tersedia untuk Playstation 4 dan Xbox One. Belum ada informasi ataupun diskusi terkait versi PC sama sekali. Bagaimana dengan Anda sendiri? Berapa banyak dari Anda yang tengah atau sudah menyelesaikan KH3 saat ini?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…

PlayStation

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…

Nintendo

November 4, 2025 - 0

Review Trails in the Sky 1st Chapter: Remake Terindah Untuk Game JRPG Klasik

Trails in the Sky 1st Chapter menjadi remake yang teramat…
June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…