Call of Duty: Black Ops 3 Juga Terbaik di Jepang

Reading time:
November 12, 2015
COD - Black Ops 3 jagatplay PART 1 (1)

Sudah menjadi rahasia umum tampaknya bahwa tak semua game populer dengan antisipasi yang tinggi di seluruh dunia akan berlaku juga di Jepang. Sebagai salah satu pusat industri game dunia, Jepang memang punya selera yang unik.

Seringkali, game-game dengan nilai penjualan tertinggi dan popularitas tinggi justru berujung jadi proyek yang mungkin tak pernah didengar oleh gamer di luar region tersebut sama sekali. Bukan perkara mudah bagi developer dan publisher raksasa sekalipun untuk masuk ke pasar yang satu ini. Namun, siapa yang menyangka ternyata gamer Jepang juga punya “kelemahan” yang sama ketika membicarakan seri Call of Duty.

Terlepas dari sulitnya game-game Barat berada di puncak pasar Jepang, seri Call of Duty terbaru dari Activision dan Treyarch – Call of Duty: Black Ops 3 berhasil menjadi game terlaris di negeri matahari tersebut ketika rilis. Dalam list data yang diriis media game Jepang ternama – Famitsu, COD: Black Ops 3 berhasil terjual lebih dari 175.000 kopi dengan versi Playstation 4 sebagai yang paling populer. Sementara posisi kedua diisi oleh game lain yang mungkin tak pernah Anda dengar – Disney Magical World 2 untuk Nintendo 3DS. Call of Duty: Black Ops 3 versi Jepang sendiri didistribusikan oleh Sony. Lantas, game-game apa saja yang paling laris di Jepang minggu ini? Berikut adalah list lengkapnya:

Bahkan gamer Jepang yang terkenal punya selera unik pun
Bahkan gamer Jepang yang terkenal punya selera unik pun “menyerah” di bawah popularitas COD: Black Ops 3.
  1. Call of Duty: Black Ops III (Sony) PS4 – 147,204 (New)
  2. Disney Magical World 2 (Bandai Namco) 3DS – 69,864 (New)
  3. Call of Duty: Black Ops III (Sony) PS3 – 25,398 (New)
  4. God Eater Resurrection (Bandai Namco) Vita – 22,332
  5. To-Love-Ru Darkness: True Princess (Furyu) Vita – 19,806 (New)
  6. Fairy Fencer F: Advent Dark Force (Compile Heart) PS4 – 14,673 (New)
  7. Yo-Kai Watch Busters: Akaneko-dan / Shiroinu-tai (Level 5) 3DS – 14,202
  8. The Legend of Zelda: Tri Force Heroes (Nintendo) 3DS – 13,213
  9. Super Mario Maker (Nintendo) Wii U – 13,025
  10. Splatoon (Nintendo) Wii U – 9,181

Bagaimana dengan Anda sendiri? Berapa banyak dari Anda yang masih sibuk dengan Call of Duty: Black Ops 3? Apakah ia cukup memenuhi ekspektasi Anda?

Load Comments

JP on Facebook


PC Games

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
November 29, 2024 - 0

Palworld Dan Terraria Crossover Event Akan Hadir Pada 2025

Palworld dan Terraria umumkan event crossover yang akan digelar pada…
October 29, 2024 - 0

Review Call of Duty – Black Ops 6 (SP): Ternyata Keren!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh mode campaign / single-player Call…

PlayStation

June 21, 2025 - 0

Review Clair Obscur Expedition 33: RPG Turn-Based nan Indah, Seru, & Memilukan

Clair Obscur: Expedition 33 menjadi bukti akan pentingnya passion dan…
June 19, 2025 - 0

Review Monster Hunter Wilds: Keindahan Maksimal di Tengah Derasnya Adrenalin

Monster Hunter Wilds berhasil gabungkan beragam elemen terbaik dari seri…
December 7, 2024 - 0

Preview Infinity Nikki: Game Indah Di Mana Baju Adalah Pedangmu

Kesan pertama kami setelah memainkan Infinity Nikki selama beberapa jam;…
November 15, 2024 - 0

Review LEGO Horizon Adventures: Kurang Kreatif!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh LEGO Horizon Adventures ini? Mengapa…

Nintendo

June 30, 2025 - 0

Review Nintendo Switch 2: Upgrade Terbaik Untuk Console Terlaris Nintendo

Nintendo Switch 2 merupakan upgrade positif yang telah lama ditunggu…
July 28, 2023 - 0

Review Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Tak Sesempurna yang Dibicarakan!

Mengapa kami menyebutnya sebagai game yang tak sesempurna yang dibicarakan…
May 19, 2023 - 0

Preview Legend of Zelda – Tears of the Kingdom: Kian Menggila dengan Logika!

Apa yang ditawarkan oleh Legend of Zelda: Tears of the…
November 2, 2022 - 0

Review Bayonetta 3: Tak Cukup Satu Tante!

Apa yang sebenarnya ditawarkan oleh Bayonetta 3? Mengapa kami menyebutnya…